Tahan Kentut Bisa Keluar Lewat Mulut, Kok Bisa?

Sabtu, 6 April 2019 - 13:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anda mungkin sedang berkumpul dengan teman-temanmu namun tiba-tiba kamu merasa ada suatu hal yang aneh di dalam perutmu.

Anda merasa ingin melepaskan gas yang terperangkap di perut namun situasi tidak memungkinkan kamu untuk melakukannya. Hal ini memaksamu untuk menahannya dan membuat perut semakin tidak nyaman.

Menahan kentut ini mungkin merupakan sebuah hal yang sering kamu lakukan terutama ketika situasi tidak memungkinkan. Namun walau hal ini biasa dilakukan, menahan kentut ternyata bisa menimbulkan masalah kesehatan dan mengganggu sistem pencernaan di dalam tubuh.

Dilansir dari Times of India, kentut sesungguhnya merupakan bagian yang sangat normal dalam pencernaan seseorang. Gas di dalam perut ini terbentuk ketika bakteri usus mencerna makanan. Gas ini kemududian masuk ke rektum dan keluar melalui anus.

Ketika kamu menahan kentut, perutmu akan bergelojak dan menyebabkan kembung di dalam perut. Bukan saja tak nyaman, hal ini juga bisa menyebabkan munculnya suara-suara aneh di dalam perutmu.

Berdasar sebuah penelitian yang dilakukan oleh bagian Gastroenterologi di Cedars-Sinai Medical Center, Los Angeles, ketika kamu menahan kentut, gas ini mungkin keluar melalui mulutmu setelah dikeluarkan oleh paru-paru.

Baca Juga:  Psikolog Sebut Kecanduan Game Online Sama dengan Narkoba Lewat Mata

Karena gas di dalam perut ini sangat butuh untuk dikeluarkan, maka dia akan berputar di dalam tubuh hingga akhirnya dia dikeluarkan melalui napas. Hal lain yang mungkin terjadi adalah berupa munculnya kentut tanpa disengaja.

Hal ini menyebabkan sebaiknya kentut ini jangan ditahan terlalu lama. Kamu bisa pamit ke kamar mandi untuk buang angin agar tidak mengalami masalah ini.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Sosok Orang Kaya Jepang yang Ramai Diperbincangkan karena Dukung Palestina
Bangun Masjid dari Bekas Gereja, Simak Kisah Sukses Hanny Kristianto
Pemilik Tol dan Punya Harta Triliunan, Jusuf Hamka Malah Beli Peci di Pasar
Pengakuan Maya Puspita, PMI Berhati Mulia yang Lindungi Majikannya saat Gempa Taiwan
Profil Romo Magnis Suseno yang Sebut Presiden Mirip Pencuri, Latar Belakang Pemikiran dan Karya Intelektual
Kisah Pastor Muda Keuskupan Ruteng Lolos Seleksi Anggota Polisi Jalur SIPSS
Profil Romo Hironimus Pakaenoni, Uskup Baru Keuskupan Agung Kupang
Polwan Ahli Forensik Pertama di Asia Sumy Hastry Purwanti, Jadi Inspirasi di Hari Perempuan Internasional
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 18 April 2024 - 22:48 WIB

Garuda Muda Bungkam Australia 1-0 di Piala Asia U-23, Komang Teguh Jadi Pahlawan!

Kamis, 18 April 2024 - 21:26 WIB

Aksi Heroik Ernando Eri Gagalkan Penalti Australia, Timnas Indonesia U-23 Unggul 1:0 di Babak Pertama

Kamis, 18 April 2024 - 21:08 WIB

Hasil Pertandingan Indonesia Vs Australia U-23: Tandukan Komang Teguh Bawa Garuda Unggul 1:0 di Babak Pertama

Kamis, 18 April 2024 - 19:15 WIB

Link Live Streaming Indonesia U-23 vs Australia U-23 Piala Asia U23 2024, Nonton Gratis Siaran Langsung RCTI

Kamis, 18 April 2024 - 19:15 WIB

Mental Skuad Timnas Indonesia U-23 Sempat Menurun, STY Minta Dukungan Penuh Suporter Hadapi Australia

Kamis, 18 April 2024 - 19:05 WIB

Nasrullo Kabirov Dinilai sebagai Wasit Internasional Paling Aneh

Kamis, 18 April 2024 - 18:50 WIB

2 Link Live Streaming RCTI Timnas Indonesia vs Australia Malam Ini dan Cara Nonton Gratis Piala Asia AFC Cup U23 2024

Kamis, 18 April 2024 - 18:12 WIB

Info Lokasi Nobar Indonesia vs Australia di Piala Asia U23 2024 Gratis Malam Ini dan Link Live Streaming

Berita Terbaru

Link Nonton Film Keluar Main 1994 Full Movie Lk21

Music & Movie

Link Nonton Film Keluar Main 1994 Full Movie Lk21

Kamis, 18 Apr 2024 - 23:23 WIB