DPR Respons Penangkapan Aktivis Pusaka Soal Larangan Natal

Sabtu, 1 Agustus 2020 - 15:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepolisian Daerah Sumatera Barat menangkap Sudarto, aktivis lembaga Pusat Studi Aktivitas Pusat (Pusaka), diduga menyebarkan kebencian di media sosial karena mengungkap adanya pelarangan Natal via akun facebook, di Kapubaten Dharmasraya tempo lalu.

Merespons hal ini, Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad menegaskan, penangkapan Sudarto harus diproses sesuai dengan hukum dan keadilan yang berlaku. Dasco menyarankan masyarakat tetap menjaga kondusivitas.

Baca Juga:  Sandiaga Uno: Diterawang dari Tempe, Prabowo-Sandi Menang

“Terkait dengan penangkapan yang dilakukan oleh Polda Sumbar saya pikir diproses selanjutnya sesuai dengan hukum dan aturan yang berlaku. Dan lebih baik memang untuk sama-sama kita menjaga supaya suasana kondusif,” ujar Dasco di Kompleks Parlemen, Jakarta Pusat, Rabu (8/1).

Dasco mengingatkan, masalah hak menjalankan ibadah bagi setiap kepercayaan tetap harus dijunjung tinggi oleh daerah. Pasalnya semua itu merupakan salah satu akar dari kebhinekaan yang ada di Tanah Air.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

MK Pastikan Tak Ada Deadlock di Putusan Sengketa Pilpres 2024, Hakim Suhartoyo Jadi Penentu
Pemilu 2024 Tinggalkan Masalah Serius, PKS: Sejarah akan Catat Cara-cara Kotor dan Tak Bermoral
Diprediksi Muncul Kejutan dari Putusan MK, Simak Kata Pakar Ini
Partai Gerindra Prioritaskan Kader Sendiri Berlaga di Pilkada 2024, Bagaimana Nasib Bobby Nasution?
DPD PAN Manggarai Barat Buka Pendaftaran Balon Bupati dan Wakil untuk Pilkada Mabar 2024 tanpa Mahar
MK Pertimbangkan Amicus Curiae yang Dilayangkan Megawati Cs di Sidang PHPU Pilpres 2024
Keputusan Partai Golkar Tunjuk Melki Laka Lena Bertarung di Pilgub NTT 2024 Dinilai Tepat
Hotman Paris Tantang Rocky Gerung Debat Hukum, Bukan Filsafat Ala Penulis Cerita Silat
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 13 April 2024 - 23:05 WIB

Hindari Kebiasaan Minum Teh Seperti Ini agar Tidak Bahayakan Tubuh

Jumat, 12 April 2024 - 16:15 WIB

BRIN Teliti Daun Kelor yang Dijadikan Makanan Cegah Stunting dan Anemia

Jumat, 12 April 2024 - 13:44 WIB

Jangan Anggap Remeh Sariawan, Akibatnya Mengerikan

Rabu, 10 April 2024 - 18:05 WIB

Babe Cabita Jadi Korban, Ahli Ungkap Penyebab Seseorang Terkena Anemia Aplastik

Selasa, 9 April 2024 - 18:35 WIB

Segera Waspada! 6 Penyakit Ini Kerap Muncul Usai Lebaran

Jumat, 5 April 2024 - 10:56 WIB

Link Kalkulator Kesehatan Mental Online Google Form jika Quiz Tes Laluibersama.com Unair UGM Tak Bisa Dibuka

Jumat, 5 April 2024 - 07:05 WIB

Link Kalkulator Kesehatan Mental Unair laluibersama.com dan Tes Online Mental Health UGM Gratis

Jumat, 5 April 2024 - 06:35 WIB

Link Kalkulator Kesehatan Mental Online Gratis Unair UGM dan Google Form Laluibersama Terbaru 2024

Berita Terbaru