Gara-gara Perintah Viktor Laiskodat, Pencurian Ternak di Sumba Berkurang

Jumat, 3 Januari 2020 - 16:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasus pencurian ternak di wilayah Kabupaten Sumba Tengah semakin berkurang setelah Gubernur Nusa Tenggara Timur Viktor Bungtilu Laiskodat memerintahkan aparat keamanan di daerah itu untuk menembak mati di tempat para tersangka pelakunya.

“Sejak ada pernyataan dari Gubernur NTT yang meminta aparat keamanan untuk menembak para pelaku pencurian ternyata berdampak positif. Kasus pencurian ternak di Sumba Tengah berkurang,” kata Bupati Sumba Tengah, Paulus SK Limu di Waiwakul, Minggu (1/3).

Paulus mengatakan, kasus pencurian ternak sebelumnya sangat marak terjadi di daerah itu hingga menimbulkan keresahan warga karena jumlah ternak yang digasak pelaku pencurian dalam jumlah yang banyak.

Maraknya kasus pencurian ternak, menurut dia, berdampak pada tingginya angka kemiskinan yang meliliti sebagian warga di daerah yang merupakan pemekaran dari Kabupaten Sumba Barat itu.

“Adanya jaminan keamanan maka kemiskinan yang mencapai 28 persen masih meliliti masyarakat Sumba Tengah bisa diturunkan menjadi 10 persen,” kata mantan Kepala Inspektorat Provinsi NTT itu.

Baca Juga:  Dinas PMD NTT Dorong Perluasan Pemasaran Coklat Kobar di Nagekeo

Dia mengatakan, para peternak di daerah itu sebelumnya tidak nyaman dalam melakukan usahanya karena maraknya kasus pencurian ternak sehingga tidak berdampak pada pembangunan ekonomi warga setempat.

“Masyarakat memelihara ternak namun pada malam harinya sudah digasak semua oleh pencuri. Setelah Gubernur NTT memberikan jaminan keamanan sehingga daerah ini sudah aman dari kasus pencurian,” ungkap Paulus SK Limu.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Link Nonton dan Download Flex X Cop Sub Indo Full Episode, Drakor Terbaru Penuh Aksi dan Komedi!
Link Download PDF Contoh Proposal Kegiatan Hari Kartini Terbaru 2024
Kapal Pesiar Pasific Explorer Bawa 2.434 Turis Sandar di Bali
Kejam, Pria di Kupang Habisi Ibu Kandung: Leher Disayat Mata Dicungkil
Jadwal Misa Pekan Suci Paskah 2024 di Gereja St. Theresia Jakarta
Flex X Cop Episode 15 dan16 Tayang Kapan? Ini Jadwal dan Link Nonton
Lirik Lagu Natal Hai Mari Berhimpun – Delon Thamrin
Cara Mudah Menyimpan Banyak Nomor Kontak WA Menggunakan Excel
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 April 2024 - 17:39 WIB

5 Fakta Menarik Seputar Film Badarawuhi di Desa Penari yang Jarang Diketahui!

Rabu, 24 April 2024 - 12:37 WIB

Film Siksa Kubur Tembus 3 Juta Penonton dalam 13 Hari Penayangan

Selasa, 23 April 2024 - 22:17 WIB

Lirik Lagu San Sanana OST Film Asoka dan Arti Bahasa Indonesia Viral di TikTok

Selasa, 23 April 2024 - 19:38 WIB

Sinopsis Film Dokumenter Harta Tahta Raisa yang Tayang di Bioskop pada 6 Juni 2024

Selasa, 23 April 2024 - 19:19 WIB

Film Harta Tahta Raisa Rilis Trailer Resmi, Tayang di Bioskop pada 6 Juni 2024

Selasa, 23 April 2024 - 15:48 WIB

Download Film Exhuma 2024 Full Movie Sub Indo Pengganti 198.54 124.245 Rebahin, Drakorindo dan Dramaku

Selasa, 23 April 2024 - 15:33 WIB

Sinopsis Film Tuhan Izinkan Aku Berdosa, Kisah Mahasiswi Berprestasi yang Terjerumus ke Jurang Kehidupan Gelap

Selasa, 23 April 2024 - 02:09 WIB

Chord Gitar Lagu Somartona dari C dan Link Download Lagu Batak Somartona Style Voice Remix mp3 dan MP4

Berita Terbaru

30 Contoh Soal Tes Core Values Akhlak BUMN PDF 2024 dan Jawabannya

Tips & Trick

30 Contoh Soal Tes Core Values Akhlak BUMN PDF 2024 dan Jawabannya

Rabu, 24 Apr 2024 - 17:25 WIB