Bung Karno dan Ende Sebagai Tempat Perenungan Pancasila

Sabtu, 6 Juni 2020 - 15:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cerita lahirnya Pancasila tak bisa dilepaskan dari gagasan dan peran penting Presiden pertama RI, Soekarno yang merupakan Bapak founding fathers ( Pendiri Bangsa).

Bung Karno, demikian ia biasa disapa, pada sidang BPUPKI 1 Juni 1945, melontarkan gagasannya kepada anggota sidang soal Pancasila.

Mengingat Soekarno dan Pancasila juga mengingatkan sebuah daerah di Indonesia Timur, Ende. Ya, di Ende, Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT), Bung Karno merenungkan Pancasila.

Saat itu, ia dalam masa pengasingan, pada 1934-1939. Pergerakan Soekarno dan beberapa rekannya dianggap berbahaya oleh Belanda. Hal ini membuat Belanda kembali mengasingkan Bung Karno setelah sebelumnya keluar dari penjara Sukamiskin.

Mengutip Kompas.com, untuk sampai ke Ende, Soekarno menempuh 8 hari perjalanan dengan menggunakan kapal. Belanda sengaja membuang Soekarno ke tempat yang jauh agar bisa memutus hubungan dengan para loyalisnya. Di Ende, Soekarno dan istrinya Inggit Garnasih, Ratna Djuami (anak angkat), serta mertuanya, Ibu Amsi, menempati rumah Abdullah Ambuwawu.

Baca Juga:  Cara Mudah Menyimpan Banyak Nomor Kontak WA Menggunakan Excel

Selama di pengasingan, kehidupan Soekarno sangat sederhana. Sebagai seseorang yang diasingkan, Bung Karno hanya sedikit memiliki akses untuk berkorespondensi. Keadaan ini membuat Soekarno tertekan.

Namun, ia tak patah arang. Soekarno justru bisa berpikir lebih dalam tentang banyak hal. Dia mulai mempelajari lebih jauh soal agama Islam, hingga belajar pluralisme dengan bergaul bersama pastor di Ende.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Link Download PDF Contoh Proposal Kegiatan Hari Kartini Terbaru 2024
Kapal Pesiar Pasific Explorer Bawa 2.434 Turis Sandar di Bali
Kejam, Pria di Kupang Habisi Ibu Kandung: Leher Disayat Mata Dicungkil
Jadwal Misa Pekan Suci Paskah 2024 di Gereja St. Theresia Jakarta
Flex X Cop Episode 15 dan16 Tayang Kapan? Ini Jadwal dan Link Nonton
Lirik Lagu Natal Hai Mari Berhimpun – Delon Thamrin
Cara Mudah Menyimpan Banyak Nomor Kontak WA Menggunakan Excel
6 Rekomendasi Jurusan Kuliah bagi yang Suka Bisnis
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 20 April 2024 - 07:34 WIB

Lirik Lagu Fortnight Taylor Swift ft. Post Malone Lengkap dengan Terjemahan

Sabtu, 20 April 2024 - 00:37 WIB

Download MP3 Lagu Kupu-Kupu Tiara Andini

Sabtu, 20 April 2024 - 00:19 WIB

Lirik Lagu Kupu-kupu Single Terbaru Tiara Andiri

Jumat, 19 April 2024 - 21:42 WIB

Link Nonton Film Siksa Kubur Sub Indo, Bukan Telegram dan LK21 Free Gratis Cek Di Sini!

Jumat, 19 April 2024 - 16:40 WIB

Sinopsis Death Whisperer, Film Horor Thailand Baru yang Terinspirasi Kisah Nyata

Jumat, 19 April 2024 - 16:22 WIB

Lirik Lagu Impossible – RIIZE Lengkap dengan Terjemahannya

Jumat, 19 April 2024 - 14:22 WIB

Perhatikan 4 Aturan Ini Sebelum Beli Tiket Konser Sheila On 7

Jumat, 19 April 2024 - 12:36 WIB

Nonton Film Rebel Moon Part 2 Bilibili, LK21, Bioskopkeren, Jugaranfilm Ilegal, Ini Link Nonton Legal

Berita Terbaru

Ilustrasi

Tekno

1 Nomor WhatsApp untuk 2 HP Sekaligus, Kini Lebih Mudah!

Sabtu, 20 Apr 2024 - 08:03 WIB

Trik konten TikTok dari 0 sampai FYP PDF

Tips & Trick

Link Download PDF Trik Konten TikTok dari 0 sampai FYP

Sabtu, 20 Apr 2024 - 07:05 WIB

Cara Internet Gratis Seumur Hidup Tanpa Aplikasi Terbaru 2024

Tips & Trick

Cara Internet Gratis Seumur Hidup Tanpa Aplikasi Terbaru 2024

Sabtu, 20 Apr 2024 - 06:24 WIB