Elektabilitas PSSI Merangkak Naik, PAN Melorot, PDIP Kokoh di Puncak

Jumat, 5 Februari 2021 - 08:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Elektabilitas Partai Solidaritas Indonesia (PSI) mulai merangkak naik dan berada di papan tengah berdasarkan survei terbaru New Indonesia Research and Consulting. Dalam survei yang sama, elektabilitas PDI Perjuangan masih berada di posisi tertinggi.

“PSI masuk klasemen papan tengah, sebaliknya PAN terjerembab ke papan bawah di tengah stagnasi partai-partai yang lain,” kata Direktur Eksekutif New Indonesia Research and Consulting Andreas Nuryono dalam siaran persnya di Jakarta, Sabtu (1/5).

Baca Juga:  Anggota Komisi X DPR Adrianus Sidot Terpilih Jadi Ketua Kosgoro Kalbar

Elektabilitas PSI menembus 5 persen, tepatnya 5,2 persen atau naik dari survei pada Februari 2021 sebesar 4,8 persen.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

PAN yang elektabilitasnya 1,1 persen makin ditinggalkan oleh sempalannya, Partai Ummat dengan 1,8 persen.

“Keseriusan Amien Rais mendirikan Partai Ummat berpeluang menggerus suara PAN, terutama setelah resmi dideklarasikan,” jelas Andreas.

Baca Juga:  Kaesang Pangarep Siap Maju di Pilgub Jateng 2024, Ini Kata Ganjar Pranowo

Jika memperhitungkan margin of error, Partai Ummat lebih berpeluang lolos threshold 4 persen dibandingkan PAN.

Sementara, ia menambahkan elektabilitas tertinggi tetap dikuasai PDI Perjuangan yang bertengger di angka 22,3 persen atau turun sedikit dari survei Februari 2021 sebesar 23,1 persen.

“Jika dibandingkan dengan survei Juni tahun lalu, elektabilitas PDIP turun cukup dalam,” tuturnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Terima Kekalahan Pilpres 2024, Cak Imin Harap PKB dan Gerindra Terus Bekerjasama
Saat Titiek Soeharto Tersipu Malu Ditanya Kesiapannya Jadi Ibu Negara Dampingi Prabowo
Ucapan Terima Kasih Jokowi Usai Dipecat PDIP
Airlangga Sebut Jokowi dan Gibran Tinggal Pengesahan sebagai Kader Golkar Setelah Dipecat PDIP
Ditetapkan sebagai Presiden, Prabowo Ucap Terima Kasih ke Jokowi dan Anies
Jokowi dan Gibran Dicoret dari PDIP, Airlangga: Sudah Masuk Keluarga Besar Golkar
Pidato Prabowo: Mas Anies Saya Pernah Berada di Posisi Anda, Senyum Anda Berat Sekali Itu!
Ditetapkan Jadi Presiden, Pidato Perdana Prabowo: Kita Semua Lelah, Mas Anies Saya Tahu Senyuman Anda Berat!
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 Maret 2024 - 11:55 WIB

Kurikulum Merdeka: Tantangan dan Refleksi dalam Transformasi Pendidikan

Sabtu, 9 Maret 2024 - 10:41 WIB

Politik Balas Dendam: Luka Demokrasi

Minggu, 25 Februari 2024 - 21:02 WIB

Salib: Simbol Penderitaan dan Kasih

Selasa, 20 Februari 2024 - 13:14 WIB

Mengapa Tuhan Allah menyebut diri-Nya sebagai Allah Abraham, Ishak, dan Yakub?

Kamis, 15 Februari 2024 - 13:05 WIB

Mengapa Prabowo dan Titiek Soeharto Cerai? Fakta dan Spekulasi

Sabtu, 3 Februari 2024 - 08:39 WIB

Kampus Bergerak: Menjaga Demokrasi di Tengah Darurat Kenegarawanan

Minggu, 21 Januari 2024 - 15:11 WIB

Pilpres 2024: Persaingan Sengit 3 Kubu, Putaran Kedua Kemungkinan Besar Terjadi

Sabtu, 20 Januari 2024 - 07:13 WIB

E-Kinerja PMM: Kebijakan yang Memberatkan, Guru Kapan Istrahatnya?

Berita Terbaru

Film The Dark Knight

Music & Movie

Sangat Bermanfaat, Daftar Film yang Wajib Ditonton Sebelum Anda Tua

Kamis, 25 Apr 2024 - 12:30 WIB

Ilustrasi keadaan depresi (antara)

Health

Sering Sedih Bahkan Depresi, Segera Konsumsi 6 Makanan Ini

Kamis, 25 Apr 2024 - 12:08 WIB