BPIP Minta Kekerasan terhadap Nakes di Kiwirok Papua Diusut

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Staf Khusus Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Antonius Benny Susetyo berharap kasus kekerasan terhadap tenaga kesehatan (nakes) yang dilakukan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Distrik Kiwirok, Kabupaten Pegunungan Bintang, Papua segera diusut.

Menurutnya, kekerasan yang menewaskan nakes Gabriela Meilani tersebut menjadi duka yang mendalam bagi bangsa Indonesia.

Baca Juga:  Lion Air Tunda Pungut Tarif Bagasi Penumpang

“Kita berharap aparat keamanan segera bertindak untuk mengusut kasus ini secara transparan demi tegaknya martabat hukum,” ujar Benny dalam wawancaranya dengan Rumah Kebudayaan Nusantara (RKN), Senin (27/9).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Benny menegaskan, kekerasan yang terjadi di Papua sangat disayangkan karena para korban merupakan warga sipil yang seharusnya dilindungi.

Baca Juga:  DPR Dukung Pembangunan RS Bertaraf Internasional di Labuan Bajo

“Tenaga medis, guru, dan yang menjadi korban adalah warga sipil yang seharusnya dilindungi,” tutur Benny.

Budayawan ini menjelaskan bahwa penyebab kekerasan muncul karena manifestasi dari nafsu kebinatangan yang termanifestasi lagi dari agresifitas. Padahal, menurut Benny seharusnya manusia bisa mengendalikannha karena memiliki akal budi dan rasio kepada tuhan untuk mengendalikan dirinya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Judi Online Bikin Orang Terjerat Pinjol, Menkominfo: Kita Siap Perang, Sikat Tanpa Kompromi!
2 Helikopter AL Malaysia Jatuh di Lumut, 10 Awak Tewas
Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat Tuai Pro Kontra, Menparekraf Sandiaga Klaim Tak Ada Beban Baru untuk Masyarakat
DPR Tolak Rencana Penarikan Iuran Pariwisata Kepada Penumpang Pesawat
Tuntaskan Kesenjangan Riset Perguruan Tinggi, Kemendikbudristek Janji Benahi Universitas Swasta
Profil Pendeta Mell Atok yang Sebut Mualaf Dondy Tan sebagai Anak Setan
Heboh Kasus Plagiat Prof Kumba Digdowiseiso, Kemendikbudristek Bakal Evaluasi Jurnal Ilmiah yang Sudah Terbit
Ledek Israel, Menlu Iran Anggap Serangan Drone seperti Mainan Anak-Anak
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 17:07 WIB

Lovely Runner Episode 6 Sub Indo Tayang Jam Berapa? Simak Jadwal dan Link Nonton Pengganti BiliBili Dramaqu Drakorindo

Selasa, 23 April 2024 - 14:55 WIB

Nonton Lovely Runner Episode 6 Sub Indo, Drakorindo, Nuna Drama Dramaqu, dan Bilibili Dicari

Selasa, 23 April 2024 - 14:28 WIB

Lovely Runner Episode 6 Tayang Jam Berapa? Cek Link Nonton Sub Indo di Sini!

Selasa, 23 April 2024 - 11:14 WIB

5 Rekomendasi Drakor Noona Romance Bikin Baper, Sudah Nonton?

Selasa, 23 April 2024 - 09:56 WIB

Link Download Drakor Queen of Tears Sub Indo Kualitas HD Episode 1-16

Selasa, 23 April 2024 - 09:29 WIB

Top 10 Drakor Minggu Ini, Queen of Tears dan Lovely Runner Kuasai Peringkat Drakor dan Aktor Terpopuler!

Senin, 22 April 2024 - 18:04 WIB

Nonton Lovely Runner Episode 5 Sub Indo, Nuna Drama Dramaqu dan Bilibili Tidak Disarankan

Senin, 22 April 2024 - 17:33 WIB

Gratis Link Nonton Drakor Lovely Runner Episode 5 Sub Indo Pengganti Bilbili

Berita Terbaru

Kota Jakarta (Antara)

Newsup

Prakiraan Cuaca Jabodetabek Besok, 24 April 2024

Selasa, 23 Apr 2024 - 23:02 WIB