Terlibat Kasus Penganiayaan, 2 Anggota DPRD di NTT Divonis Bebas

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dua orang anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sumba Barat Daya periode 2019-2024 yang menjadi terdakwa dalam kasus penganiayaan divonis bebas oleh majelis hakim pada Pengadilan Negeri Waikabubak, NTT.

Dua anggota DPRD yang jadi terdakwa tersebut ialah Stefanus Loba Geli alias LPM dari PDIP dan Yohanes R. Geli alias Yonis dari Partai Nasional Demokrat (NasDem).

Mereka didakwa dalam kasus tindak pidana penganiayaan terhadap Warga Desa Letekonda Selatan, Kecamatan Loura, Kabupaten Sumba Barat Daya bernama Mario Nariti pada Oktober 2020 silam.

Adapun dalam sidang vonis terhadap dua orang terdakwa tersebut dipimpin oleh hakim ketua yang juga Ketua Pengadilan Negeri Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Ni Luh Suantini, S.H, M.H pada (Senin/18) siang.

Baca Juga:  Siswi SMP di Ngada Dirudapaksa Paman, Ketahuan Hamil Saat ke Tukang Urut

Dalam putusannya, Majelis Hakim memutuskan bahwa kedua terdakwa bebas dan tidak bersalah atas kasus penganiayaan itu sebagaimana tuntutan pasal 352 Ayat 1 KUHP. Keduanya pun dinyatakan bebas.

Dari keterangan hakim, kedua terdakwa tersebut divonis bebas karena dalam persidangan itu, keterangan semua saksi mengungkapkan bahwa mereka tidak melihat kedua terdakwa melakukan tindakan kekerasan terhadap korban Mario.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Satgas Judi Online Terpadu Dipimpin Menkopolhukam, Bakal Gunakan 3 Langkah Komprehensif
Usut Laporan Dugaan Penistaan Agama Pendeta Gilbert Lumoindong, Polisi Teliti Rekaman
Transaksi Judol Capai Rp327 T, Pemerintah Bentuk Satgas Khusus Berantas Judi Online
Terbakar Cemburu, Mantan Ajudan Kapolda Gontalo Diduga Aniaya Perawat di Puskesmas Paguyaman
Kasus Harvey Moeis Dinilai Jadi Momentum Pemerintah dan DPR Sahkan RUU Perampasan Aset
FPDR Bakal Ikuti Langkah Megawati Ajukan Amicus Curiae ke MK
Eks Pejabat Bea Cukai Ditetapkan KPK Jadi Tersangka Kasus Pencucian Uang
Tak Kapok Dipenjara 2 Kali, Pria Ini Malah Berulah Lagi dengan Curi Kotak Amal di Masjid
Berita ini 64 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 13 April 2024 - 23:05 WIB

Hindari Kebiasaan Minum Teh Seperti Ini agar Tidak Bahayakan Tubuh

Jumat, 12 April 2024 - 16:15 WIB

BRIN Teliti Daun Kelor yang Dijadikan Makanan Cegah Stunting dan Anemia

Jumat, 12 April 2024 - 13:44 WIB

Jangan Anggap Remeh Sariawan, Akibatnya Mengerikan

Rabu, 10 April 2024 - 18:05 WIB

Babe Cabita Jadi Korban, Ahli Ungkap Penyebab Seseorang Terkena Anemia Aplastik

Selasa, 9 April 2024 - 18:35 WIB

Segera Waspada! 6 Penyakit Ini Kerap Muncul Usai Lebaran

Jumat, 5 April 2024 - 10:56 WIB

Link Kalkulator Kesehatan Mental Online Google Form jika Quiz Tes Laluibersama.com Unair UGM Tak Bisa Dibuka

Jumat, 5 April 2024 - 07:05 WIB

Link Kalkulator Kesehatan Mental Unair laluibersama.com dan Tes Online Mental Health UGM Gratis

Jumat, 5 April 2024 - 06:35 WIB

Link Kalkulator Kesehatan Mental Online Gratis Unair UGM dan Google Form Laluibersama Terbaru 2024

Berita Terbaru