Kejati NTT Naikan Kasus OTT Kadis PUPR Kupang ke Tingkat Penyidikan

Rabu, 5 Oktober 2022 - 14:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kejaksaan Tinggi Provinsi Nusa Tenggara Timur (Kejati NTT) menaikan status kasus operasi tangkap tangan (OTT) terhadap Kepala Dinas Pekerjaan Umum Perumahan Rakyat (PUPR) Kota Kupang, BHN dari penyelidikan menjadi penyidikan.

Menurut Kepala Seksi Penerangan Hukum dan Humas Kejaksaan Tinggi Provinsi NTT, Abdul Hakim, kasus OTT yang menyeret BHN Kadis PUPR pada Pemkot Kupang telah dinaikkan statusnya dari penyelidikan ke tahap penyidikan setelah dilakukan gelar perkara.

Baca Juga:  Bagi-bagi Uang Rp100 Juta, Caleg Partai Demokrat di Makassar Jadi Tersangka Politik Uang

“Kasus OTT itu sudah naik status dari penyelidikan menjadi penyidikan setelah didukung sejumlah bukti yang cukup kuat,” kata Abdul Hakim di Kupang, Selasa, (10/5)

Menurut dia, penyidik Kejaksaan NTT menemukan bukti permulaan yang cukup dan adanya unsur tindak pidana yang dibuktikan dengan adanya uang tunai sebesar Rp15 juta sudah disita saat OTT berlangsung.

Dia mengatakan sekalipun status kasus BHN telah ditingkatkan menjadi penyidikan, belum ada yang ditetapkan sebagai tersangka.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

FPDR Bakal Ikuti Langkah Megawati Ajukan Amicus Curiae ke MK
Eks Pejabat Bea Cukai Ditetapkan KPK Jadi Tersangka Kasus Pencucian Uang
Tak Kapok Dipenjara 2 Kali, Pria Ini Malah Berulah Lagi dengan Curi Kotak Amal di Masjid
Miris, Pria Paruh Baya Tega Perkosa dan Habisi Nyawa Anak Kekasihnya di Minahasa
Pengemudi Fortuner Arogan Ngaku Adik Jenderal Ditangkap, Motifnya Mengejutkan!
Kekayaan Bupati Manggarai Bertambah Rp29 Miliar Setahun, KPK Nilai Tak Wajar
Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali Tersangka Korupsi Pemotongan Insentif Pegawai
Diduga Tunggak Pajak Senilai Ratusan Juta, Bagaimana Nasib Mobil Rolls Royce Sandra Dewi?
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 18 April 2024 - 14:40 WIB

Profil Irene Suwandi, Konten Kreator Indonesia yang Resmi Debut sebagai Idol Kpop bersama Grup TD

Kamis, 18 April 2024 - 14:00 WIB

Wow! Satu Lagi TikTokers Indonesia Bakal Jadi Idol Kpop, Ini Dia Irene Suwandi

Selasa, 16 April 2024 - 21:22 WIB

Nonton Santri Pilihan Bunda Episode 7 Full Movie di Bstation dan Bilibili

Selasa, 16 April 2024 - 21:17 WIB

Top 10 Drakor Terpopuler dan Paling Viral Minggu Kedua April 2024, Queen of Tears di Posisi Puncak

Selasa, 16 April 2024 - 10:51 WIB

Geser Goblin, Queen of Tears Berpeluang Jadi Drama tvN dengan Rating Tertinggi Sepanjang Masa!

Senin, 15 April 2024 - 19:34 WIB

Queen of Tears Episode 13 Kapan Tayang? Simak Spoiler, Sinopsis Terbaru dan Link Nonton Sub Indo

Senin, 15 April 2024 - 18:17 WIB

Link Streaming Nonton Queen of Tears Episode 12 Sub Indo Dramacut dan Bstation

Minggu, 14 April 2024 - 20:57 WIB

Nonton Queen Of Tears Episode 12 Sub Indo, Nuna Drama, Drakorindo dan Bilibili Dicari

Berita Terbaru