Kontroversi ini memicu berbagai spekulasi di kalangan masyarakat. Jika video tersebut benar, maka itu merupakan kesalahan perusahaan. Namun, jika video itu hanya rekayasa, maka hal tersebut dianggap sebagai pencemaran nama baik yang disengaja.

PT Sumber Masanda Jaya (SMJ) memberikan tanggapan resmi mengenai video tersebut melalui akun Instagram mereka @pt.sumbermasandajaya pada 4 Juli 2024, yang dilansir oleh Tajukflores.com.

“Untuk semua karyawan PT SMJ. Kami selaku manajemen ingin menanggapi mengenai video yang beredar bahwa mereka bukan karyawan kami. Terima kasih,” tulis PT SMJ di akun Instagramnya.

Perusahaan juga memperingatkan pihak-pihak yang menyebarkan isu terkait video tersebut. Mereka dengan tegas menyatakan bahwa siapa pun yang menyebarluaskan dan mengatasnamakan PT SMJ akan ditindak secara hukum.

Itulah info mengenai link download video full karyawan PT SMJ Brebes viral buka sekarang di telegram dan twitter paling banyak dicari.

Robintinus Gun
Robintinus Gun