Wagub NTT Tolak Impor Garam

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Gubernur Nusa Tengggara Timur (Wagub NTT), Josef Nae Soi meminta dukungan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI menyampaikan kepada pemerintah pusat agar tidak mengimpor garam melainkan membantu penyerapan garam lokal di NTT.

Hal ini Ia sampaikan dalam acara Focus Group Discussion (FGD) dengan ketua DPD RI, LaNyala Mattalitti beserta jajaran di kantor Gubernur NTT, di kota Kupang, dengan tema “Strategi Meningkatkan Indeks Kemandirian Fiskal Provinsi NTT”, di kota Kupang, Rabu (24/3).

Baca Juga:  Kurangi Kesenjangan Digital, BUMN Govtech Didorong Bantu Pemerintah Daerah

“Terus terang, kami minta kepada DPD RI menyampaikan kepada pemerintah agar jangan mengimpor garam tetapi bantu serap garam di NTT.  Provinsi ini punya potensi untuk menghasilkan 1 juta ton dan bisa ditingkatkan lagi jika diserap dengan baik”, jelas Josef

Menanggapi hal itu, LaNyalla mengatakan akan menyuarakan harapan Pemprov NTT kepada Pemerintah pusat, karena ini menjadi bagian dari peran DPD sebagai advokat daerah.

“Apa lagi tagline kami di DPD sudah jelas, dari daerah untuk Indonesia”, tegas LaNyalla.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Klarifikasi Bapa Sindi, Curiga Lihat Mama Sindi Mengendap Masuk Kamar Romo Agustinus Iwanti
Romo Agustinus Iwanti Menangis dan Memohon Ampun kepada Bapa Sindi Usai Kepergok Tidur Bareng Mama Sindi
Klarifikasi Bapa Sindi: Syok dan Menangis Pergoki Romo Agustinus Iwanti dan Mama Sindi Tidur Bareng dalam Selimut!
7 Fakta Kasus Romo Agustinus Iwanti, Berhubungan dekat hingga Diisukan Selingkuh dengan Mama Sindi
Gempa Garut, Pantai Sayang Heulang Sempat Surut, BMKG Tegaskan Tak Berpotensi Tsunami
BMKG Ungkap Penyebab Gempa M 6,2 Guncang Garut dan Tasikmalaya, Listrik Putus dan Bangunan Rusak
Bawaslu Manggarai Barat Buka Rekrutmen Panwascam untuk Pilkada 2024
Keuskupan Ruteng Klarifikasi Dugaan Keterlibatan Romo Agustinus Iwanti dalam Perbuatan Tak Terpuji
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 15:10 WIB

Klarifikasi Bapa Sindi, Curiga Lihat Mama Sindi Mengendap Masuk Kamar Romo Agustinus Iwanti

Senin, 29 April 2024 - 14:31 WIB

Romo Agustinus Iwanti Menangis dan Memohon Ampun kepada Bapa Sindi Usai Kepergok Tidur Bareng Mama Sindi

Minggu, 28 April 2024 - 14:04 WIB

7 Fakta Kasus Romo Agustinus Iwanti, Berhubungan dekat hingga Diisukan Selingkuh dengan Mama Sindi

Minggu, 28 April 2024 - 11:04 WIB

Gempa Garut, Pantai Sayang Heulang Sempat Surut, BMKG Tegaskan Tak Berpotensi Tsunami

Minggu, 28 April 2024 - 10:10 WIB

BMKG Ungkap Penyebab Gempa M 6,2 Guncang Garut dan Tasikmalaya, Listrik Putus dan Bangunan Rusak

Jumat, 26 April 2024 - 21:30 WIB

Penjelasan Lengkap Beserta Kronologi Kejadian Pastor Paroki Kisol yang Diberitakan Bersama dengan Istri Orang dalam Kamar

Jumat, 26 April 2024 - 20:47 WIB

Berhubungan Baik sejak 2022, Pastor Paroki Kisol Anggap Suami dan Wanita yang Diberitakan Bersamanya sebagai Keluarga

Jumat, 26 April 2024 - 14:51 WIB

Klarifikasi Romo Agus Iwanti, Pastor Paroki Kisol yang Diberitakan Berduaan dengan Istri Orang dalam Kamar

Berita Terbaru