Ada Hubungan Genetik antara Obesitas dan Depresi

Minggu, 1 September 2019 - 18:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kelebihan berat badan memang menjadi masalah bagi setiap orang. Selain menyebabkan depresi, masalah ini berdampak pada psikologis seseorang.

Hal itu sesuai penuturan para peneliti, sebagaimana laporan The Guardian yang dilansir Rabu (14/11/2018). Sementara itu, penelitian sebelumnya menemukan bahwa orang yang mengalami obesitas cenderung mengalami depresi. Namun, belum jelas apakah depresi mendorong perubahan berat badan atau sebaliknya.

Sekarang dalam penelitian sejenis yang lebih besar, para ahli mengatakan, memiliki varian genetik berhubungan dengan Indeks Massa Tubuh (IMT) yang tinggi menyebabkan depresi, dan efeknya lebih kuat pada perempuan dibanding lelaki. Apalagi mereka mengatakan bahwa penelitian menunjukkan bahwa hal tersebut berpengaruh pada citra tubuh mereka.

“Orang-orang dengan kelebihan berat badan di dalam masyarakat itu merasa lebih tertekan, dan hal itu setidaknya bagian dari dampak timbal balik dari IMT pada depresi,” ujar penulis-pembantu penelitian dari sekolah kedokteran University of Exeter Prof Tim Frayling.

Baca Juga:  Milenial Road Safety Festival, Generazi Z Sayang Nyawa

Dalam tulisan di International Journal of Epidemiology, para peneliti dari Inggris dan Australia menjelaskan bagaimana mereka menggunakan data dari UK Biobank, sebuah penelitian yang melibatkan 500.000 partisipan dengan usia antara 37 tahun hingga 73 tahun yang direkrut pada 2006-2010.

Baca Juga:  Ayo Dukung Keysilia Dwisulandi Ndagung di Pop Academy Indosiar

Para peneliti mengamati 72 varian genetik yang berkaitan dengan IMT yang tinggi, juga berhubungan dengan beragam penyakit berisiko tinggi seperti diabetes dan penyakit jantung. Mereka juga melihat 14 varian genetik yang berkaitan dengan persentase lemak tubuh yang tinggi, namun berkaitan dengan risiko lebih rendah terhadap masalah kesehatan tersebut.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Profil Rudi Rohi, Panelis Debat Capres dari Undana Kupang
Profil Pendeta Yandi Manobe, Sosok Lucu yang Kini Jadi Tersangka Kasus Pemalsuan Data
Profil dan Agama Artis Senior Kiki Fatmala yang Meninggal di Usia 56 Tahun
Profil Agustin Ruberto, Bintang Muda Argentina yang Bersinar di Piala Dunia U-17 2023
Profil Belinda, Anak Pendeta yang Jadi Jawara Masterchef Indonesia Season ke-11
Profil Uskup Agung Ende Mgr Vincentius Sensi Potokota yang Berjuang di Kasus Tibo cs
Profil Briptu Renita Rismayanti, Polwan Terbaik PBB Tahun 2023
Ternyata Coldplay Tunjuk Langsung Rahmania Astrini sebagai Pembuka Konser di GBK
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 11 Desember 2023 - 18:05 WIB

4 ATM Isi Duit Puluhan Juta Dibobol, Majikan: Hati-hati Maling Berkedok ART

Senin, 11 Desember 2023 - 10:23 WIB

Polres Belu Tangkap 8 Warga Bangladesh, Kantongi KTP di 3 Kabupaten di NTT

Minggu, 10 Desember 2023 - 14:09 WIB

RS Polri Cek Kejiwaan Panca Darmansyah, Ayah Pembunuh 4 Anak di Jagakarsa

Sabtu, 9 Desember 2023 - 19:37 WIB

Mahfud MD Ungkap Dalang di Balik Banjirnya Pengungsi Rohingya ke Indonesia

Sabtu, 9 Desember 2023 - 09:16 WIB

Polda Jambi Buru Pasutri Pelaku Penipuan Investasi DO Kelapa Sawit Rp5 Miliar

Kamis, 7 Desember 2023 - 20:42 WIB

Polres Jaksel Periksa 5 Saksi Kasus Pembunuhan 4 Anak di Jagakarsa

Kamis, 7 Desember 2023 - 17:49 WIB

Ayah Pelaku Pembunuhan 4 Anak di Jagakarsa Jarang Bergaul Sama Tetangga

Kamis, 7 Desember 2023 - 15:25 WIB

4 Anak Usia 1-6 Tahun di Jagakaras Tewas Dibunuh Ayah Kandung, Bermula dari Bau Busuk

Berita Terbaru

Fujianti Utami (Foto : Instagram/fuji_an)

Entertainment

Fuji Ditegur Penggemar di Luar Negeri karena Sombong

Senin, 11 Des 2023 - 20:45 WIB