Awal Tahun Pelajaran, Guru di Yayasan Tunas Harapan Nusantara Gelar Pelatihan Graphology

Sabtu, 7 September 2019 - 23:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mengawali tahun pelajaran 2019/2010, lembaga pendidikan Yayasan Tunas Harapan Nusantara (YTHN), Bekasi, Jawa Barat menggelar seminar dan pelatihan untuk para guru.

Kegiatan yang berlangsung selama dua hari yakni, Senin (8/7/2019) dan Selasa (9/7/2019) itu diharapakan dapat mengembangkan kemampuan guru, terutama dalam memahami karakter peserta didik.

Pada seminar hari pertama, para guru yang berdikari di Yayasan Tunas Harapan Nusantara (TK, SD dan SMP) mendalami materi “Graphology”, yaitu ilmu yang mempelajari tentang tulisan tangan. Materi “Graphology” ini dibawakan oleh seorang graphologist terkenal, Ir. Samuel Arifin, MBA, CBA.

Seminar “Graphology” sendiri dimulai sejak pukul 7.30 hingga pukul 14.25 WIB, dan dibagi dalam tiga sesi. Dalam tiga sesi seminar, puluhan guru di THN terlihat antusias mengikuti pelatihan.

Baca Juga:  Cari Jubir KPK, Firli Pertimbangkan SDM

Dalam pemaparannya, Samuel mengatakan, dari tulisan tangan ini akan terlihat bagaimana karakteristik seseorang yang sebenarnya, mulai dari sifat aslinya hingga perilaku seseorang tersebut mulai dari perilaku ‘in private’ hingga perilakunya di depan publik.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Deretan Insiden Tenggelam di Wae Racang Manggarai, Lokasi Angker?
Serahkan SK, Bupati Ngada Minta Komitmen PPPK Guru dan Tenaga Kesehatan 2023
Polsek Cibal Segera Evakuasi Korban Tenggelam di Wae Racang Desa Golo Lanak
Serahkan SK PPPK 2023, Pesan Bupati Manggarai Barat: Jangan Menipu Pimpinan, Istri, atau Suami!
Warga Desa Golo Lanak, Kecamatan Cibal Barat Tenggelam di Wae Racang
Menkes Budi: KRIS Tingkatkan Layanan Kesehatan, Mulai dari Maksimal 4 Orang Per Kamar
BKKBN Usul Anak Stunting Terima Makan Gratis, Prioritaskan Keluarga Berisiko Tinggi
RUU Penyiaran: Karpet Merah untuk KPI, Kreativitas Konten Kreator Terancam
Berita ini 37 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 15:52 WIB

Link Download Pedoman Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) 2024 PDF

Jumat, 17 Mei 2024 - 14:04 WIB

Link Cek Hasil Pengumuman UKMPPG 2024 Periode 1 PDF

Kamis, 16 Mei 2024 - 18:33 WIB

Pidato Sambutan Hari Kebangkitan Nasional dari Kominfo Terbaru 2024 Berserta Link PDF

Kamis, 16 Mei 2024 - 17:52 WIB

Teks Doa Resmi Upacara Hari Kebangkitan Nasional ke 116 Tahun 2024 dari Kominfo dan Link Download PDF

Kamis, 16 Mei 2024 - 17:27 WIB

Doa Upacara Hari Kebangkitan Nasional 2024 dan File PDF

Kamis, 16 Mei 2024 - 12:53 WIB

Identifikasi Stres atau Tantangan Apa yang Seringkali Anda Hadapi di Lingkungan Sekolah PPG dan PDF

Rabu, 15 Mei 2024 - 18:01 WIB

Download SPTJM PPDB Madrasah DKI Jakarta 2024 Doc PDF dan Word Serta Format Surat Pernyataan Pertanggung jawaban Mutlak

Rabu, 15 Mei 2024 - 12:56 WIB

Apa 3 Tantangan Paling Sulit yang Akan Anda Hadapi Dalam Melakukan Perubahan, PDF 10 Tantangan PMM

Berita Terbaru