BMKG: Waspada Gelombang Tinggi di Perairan Indonesia pada 30-31 Mei

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan gelombang tinggi berpotensi terjadi di beberapa wilayah perairan Indonesia pada 30-31 Mei 2023.

BMKG mengimbau masyarakat untuk selalu waspada, terutama bagi nelayan yang beraktivitas dengan moda transportasi seperti perahu nelayan.

Baca Juga:  Bandara Dekai Papua Ditutup Sementara, Ini Kronologi Penembakan Pesawat Trigana Air oleh KKB

BMKG dalam keterangannya di Jakarta, Selasa, (30/5) menyampaikan pola angin menjadi salah satu yang menyebabkan terjadinya peluang peningkatan gelombang tinggi.

Dikemukakan, pola angin di wilayah Indonesia bagian utara umumnya bergerak dari selatan-barat dengan kecepatan angin berkisar 4-20 knot,.

Sedangkan di wilayah Indonesia bagian selatan umumnya bergerak dari timur-tenggara dengan kecepatan 4-25 knot.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Kritik Pembangunan IKN, Menteri Jokowi Sindir Anies Baswedan
Tenaga Honorer Harus Punya Surat Ini sebagai Syarat untuk Diangkat Jadi PPPK 2024
15 Paspor Wisatawan Hangus Terbakar di Kapal Wisata Sea Safari, Polisi Bantu Urus Ulang
Gerindra Siapkan Calon Kepala Daerah sebagai Perpanjangan Tangan antara Pusat dan Daerah
MenpanRB: Seleksi CASN Mulai Mei 2024, Termasuk di Sekolah Kedinasan dan Talenta Digital
BPOLBF: Pengembangan Kawasan Parapuar Labuan Bajo dengan Pendekatan Ekologis
Peringatan Hardiknas 2024, KSP Dorong Kesejahteraan Guru dengan Percepatan Sertifikasi
Kronologi Kapal Pinisi Sea Safari VII Terbakar di Labuan Bajo: Angkut 33 Penumpang, 1 Mekanik Alami Luka Bakar
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 5 Mei 2024 - 20:10 WIB

Tenaga Honorer Harus Punya Surat Ini sebagai Syarat untuk Diangkat Jadi PPPK 2024

Minggu, 5 Mei 2024 - 11:13 WIB

15 Paspor Wisatawan Hangus Terbakar di Kapal Wisata Sea Safari, Polisi Bantu Urus Ulang

Sabtu, 4 Mei 2024 - 18:13 WIB

Gerindra Siapkan Calon Kepala Daerah sebagai Perpanjangan Tangan antara Pusat dan Daerah

Sabtu, 4 Mei 2024 - 16:19 WIB

MenpanRB: Seleksi CASN Mulai Mei 2024, Termasuk di Sekolah Kedinasan dan Talenta Digital

Kamis, 2 Mei 2024 - 14:32 WIB

BPOLBF: Pengembangan Kawasan Parapuar Labuan Bajo dengan Pendekatan Ekologis

Kamis, 2 Mei 2024 - 14:16 WIB

Peringatan Hardiknas 2024, KSP Dorong Kesejahteraan Guru dengan Percepatan Sertifikasi

Kamis, 2 Mei 2024 - 12:13 WIB

Kronologi Kapal Pinisi Sea Safari VII Terbakar di Labuan Bajo: Angkut 33 Penumpang, 1 Mekanik Alami Luka Bakar

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:02 WIB

Hari Guru Nasional 2024, Kota Bekasi Kekurangan Ribuan Guru SD dan SMP

Berita Terbaru