Dari Maumere Hasto Kritik Prabowo Soal Dana Pensiun Koruptor

Jumat, 4 Oktober 2019 - 09:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Tim Kampanye Nasional untuk Joko Widodo-Ma`ruf Amin, Hasto Kristyanto, menilai ucapan clon presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto yang akan memberikan dana pensiun kepada para koruptor sangat kontraproduktif.

“Kita tidak memberi toleransi pada koruptor, apalagi dengan memberikan dana pensiun,” ujar Hasto di Maumere, NTT, Rabu (10/4/2019.

Baca Juga:  Anies-Cak Imin Bakal Hapus Platform Merdeka Mengajar (PMM), Bikin Beban Guru

Hasto mengatakan pihaknya sependapat dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bahwa korupsi adalah kejahatan kemanusiaan yang harus diberantas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ucapan Prabowo dalam kampanye terbuka di Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta beberapa waktu lalu, dinilai Hasto justru menunjukkan Prabowo tidak berdaya saat berhadapan dengan para calon anggota legislatifnya yang mantan koruptor.

Baca Juga:  Baru Sehari Dilantik Langsung Dicopot, Wabup Ende Erikos Rede Salah Apa?

“PDI Perjuangan tidak memberikan ampun bagi para kader partai yang terlibat korupsi,” lanjut Hasto.

Dia mengatakan PDIP akan memberikan sanksi tegas kepada kader yang terbukti korupsi berupa pemecatan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Thomas Dohu Ditunjuk sebagai Sekretaris Partai Nasdem Manggarai
Daftar Cagub di PAN NTT, Emi Nomleni: Kalau Pak Herman Hery bukan Kader PDI Perjuangan, Saya Lawan!
Prabowo Ungkap Rahasia, ternyata Jokowi yang Persiapkan Dirinya Jadi Presiden
Pilkada Mabar 2024, PAN Minta Balon Bupati yang Sudah Mendaftar Abaikan Rumor Petahana Lawan Kotak Kosong
Megawati Minta Kader PDIP Tak Bohong dan Gombal, Sindir Siapa?
Bukan Mau Lawan Edi Endi, Marsel Jeramun Ungkap Alasan Daftar di Pilkada Mabar 2024 Lewat Banyak Partai
Kalah di Pilpres, Surya Paloh Ungkap Alasan Tak Mau Jadi Oposisi Prabowo-Gibran
Di depan Edi Endi, Sandiaga Uno Ungkap ‘Salam Lanjutkan!
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 19:14 WIB

Ernando Ari Minta Doa Restu Ibunda Jelang Laga Indonesia Vs Uzbekistan di Semifinal Piala Asia U-23

Senin, 29 April 2024 - 18:21 WIB

4 Link Live Streaming Indonesia vs Uzbekistan, Nonton Gratis Siaran Langsung di RCTI, Yalla TV Dicari

Senin, 29 April 2024 - 17:19 WIB

3 Link Live Streaming Indonesia vs Uzbekistan Semifinal Piala Asia U23, Nonton Siaran Langsung Gratis di RCTI Malam Ini

Senin, 29 April 2024 - 16:40 WIB

Gratis Link Live Streaming Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan, Bisa Nonton Lewat HP

Senin, 29 April 2024 - 12:23 WIB

Tempat Nobar Indonesia vs Uzbekistan Semifinal Piala Asia U23 2024 di Bali Hari Ini

Senin, 29 April 2024 - 11:45 WIB

4 Pernyataan Tegas Shin Tae-yong Jelang Semifinal Piala Asia U-23 Lawan Uzbekistan

Senin, 29 April 2024 - 05:42 WIB

Gratis Link Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Uzbekistan U-23 Semifinal Piala Asia 2024 Malam Ini

Senin, 29 April 2024 - 04:56 WIB

Info Lokasi Nobar Terdekat Hari Ini di Medan Timnas Indonesia vs Uzbekistan Semifinal Piala Asia U23

Berita Terbaru

Meskipun tidak selalu berbahaya, jamur kulit dapat mengganggu aktivitas dan menurunkan rasa percaya diri.

Gaya Hidup

Hindari Kebiasaan Ini Agar Terhindar dari Jamur Kulit!

Selasa, 30 Apr 2024 - 09:30 WIB