Review Logitech MX Mechanical Mini: Keyboard Minimalis dengan Performa Premium

Minggu 04-02-2024, 08:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Review Logitech MX Mechanical Mini, Keyboard Minimalis.

Review Logitech MX Mechanical Mini, Keyboard Minimalis.

Tajukflores.com – MX Mechanical Mini memiliki desain yang sederhana dengan kombinasi warna hitam dan abu-abu, memberikan kesan minimalis di meja kerja.

Konstruksinya terasa solid dan cukup berat (612 gram) tanpa adanya lenturan. Bagian yang menghadap pengguna menggunakan bahan logam (sedikit plastik di bagian atas) dan plastik pada bagian penutup bawah.

Layout Keyboard 75%

Versi Mini ini menawarkan layout keyboard 75%, mirip dengan layout keyboard laptop pada umumnya. Pada sudut kanan atas, terdapat tombol daya dan port USB-C untuk pengisian daya. Keyboard ini hanya berfungsi sebagai keyboard nirkabel melalui Bluetooth atau dongle Logi Bolt.

Peningkatan Nyaman untuk Pengguna Laptop

MX Mechanical Mini merupakan peningkatan yang sesuai untuk pengguna yang terbiasa dengan keyboard laptop membran biasa, bukan keyboard mechanical. Hal ini karena tombolnya berjenis low profile, tidak setinggi keyboard mechanical konvensional, sehingga pengguna laptop tidak perlu banyak beradaptasi, tetapi masih bisa menikmati sensasi tactile khas mechanical tanpa terlalu berisik, sehingga tetap cocok untuk penggunaan kantor tanpa mengganggu orang lain.

Baca Juga:  Fungsi Tombol Keyboard pada Laptop dan PC Komputer yang Jarang Diketahui

Switch Tactile Quiet dan Backlight Minimalis

Switch Tactile Quiet pada MX Mechanical Mini menghadirkan pengalaman penggunaan yang serupa dengan switch brown pada keyboard mechanical umumnya, yaitu sensasi tactile tanpa bunyi clicky yang mengganggu.

Keyboard ini dilengkapi dengan pencahayaan belakang berwarna putih yang memungkinkan pengaturan tingkat kecerahannya. Pendekatan minimalis ini berbeda dengan backlight RGB yang terang dan berwarna-warni.

Fitur Canggih untuk Produktivitas

MX Mechanical Mini dilengkapi dengan beberapa fitur canggih untuk meningkatkan produktivitas, seperti:

Dukungan multi-perangkat

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Sandi Harian Hamster Kombat 24 Juli 2024, 24 Juta Koin Menantimu
Paling Akurat! Combo Harian Hamster Kombat 24 Juli 2024, Dapatkan 24 Juta Koin Gratis
Kode Kupon atau Coupon Code The Spike Volleyball Story 22 Juli 2024, Cek Update Terbaru di Sini!
Sandi Harian Hamster Kombat 20 Juli 2024, Tambah 20 Juta Koin Jelang Listing
Paling Akurat! Combo Harian Hamster Kombat 20 Juli 2024, 20 Juta Koin Menantimu
4 Rekomendasi HP Harga 1 Jutaan 2024 Cocok Buat Main Game Free Fire, Cek Spesifikasi Minimum Main FF di Sini
Kode Redeem EA FC Mobile Terbaru Hari Ini 19 Juli 2024 Dapatkan Player Card EA Sport Euro 2024
Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 19 – 20 Juli 2024, Dapat Ratusan Juta Coin
Berita ini 38 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 24 Juli 2024 - 19:21 WIB

Vonis Bebas Anak Anggota DPR Ronald Tannur, Hakim: Tidak Ada Bukti Kuat Bunuh Dini Sera Afrianti!

Rabu, 24 Juli 2024 - 11:37 WIB

Rumah Herman Herry Digeledah KPK Terkait Korupsi Bansos Covid-19, Ini Respon PDIP

Senin, 22 Juli 2024 - 13:28 WIB

Komisi II DPR RI Minta Masyarakat Bali Hindari Praktik Nominee dengan WNA

Sabtu, 20 Juli 2024 - 16:15 WIB

Hasto PDIP Buka Memori Kasus Marianus Sae di Pilgub NTT 2018, Ada Apa?

Jumat, 19 Juli 2024 - 12:49 WIB

Heboh! Finalis Putri Nelayan Palabuhanratu Diduga Diperkosa Oknum Panitia

Jumat, 19 Juli 2024 - 11:56 WIB

Suami Berjualan di Pasar Parung Bogor, Istri Malah Asyik Open BO di Kontrakan

Kamis, 18 Juli 2024 - 13:55 WIB

TPDI Terima Pengaduan Ahli Waris Jan Djou Gadi Gaa dalam Sengketa Tanah di Ende

Rabu, 17 Juli 2024 - 12:44 WIB

Mantan Caleg PBB Ditangkap karena Perkosa Anak Kandung hingga Melahirkan, Awalnya Minta Dipijat

Berita Terbaru

Rakernas IKDKI ini akan dilaksanakan di Gedung M, Lt. 8 , Universitas Tarumanagara, Sabtu, 27 Juli 2024. Foto: Tajukflores.com

Nasional

Direktur Jenderal Bimas Katolik Bakal Hadiri Rakernas IKDKI

Jumat, 26 Jul 2024 - 20:08 WIB