Serang dan Ancam Bakar Bank BNI Dumai, Pria Ini Terinspirasi Film

Minggu, 3 November 2019 - 14:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polisi akhirnya menangkap dan melumpuhkan Mg alias Gono, pria yang menyerang kantor cabang BNI 46 Kota Dumai pada Senin (11/3/2019).

Aksi pria tersebut sempat dikira perampokan. Para warga sekitar pun berbondong ke lokasi.

Kapolres Dumai AKBP Restika P Nainggolan mengatakan, Gono bukan merampok bank tersebut. Kata Restika, pelaku hanya untuk membuat kegaduhan serta membakar kantor BNI 46 tersebut.

“Hasil interogasi sementara, aksinya itu karena terinspirasi melihat film di televisi, dia pengen buat keributan saja,” kata Restika seperti dikutip Riau 1.com.

Restika menuturkan, Gono membawa parang dan mengancam karyawan di dalam. Ia juga menyuruh karyawan bank untuk ke luar. Bahkan, pelaku juga membawa jerigen berisi bahan bakar minyak (BBM), dan berencana membakar bank tersebut.

Baca Juga :  Viral, Perwira Polisi Pergoki Istri Selingkuh, Temukan Foto Bugil dengan Residen Dokter

Selain menghunuskan parang, sebelum ditangkap Gono juga merobek-robek slip penarikan dan setoran yang ada di lobi Bank BNI, serta merusak kursi pengunjung dan komputer yang ada di kantor cabang tersebut.

Polisi yang mendatangi lokasi langsung mengepung dan berhasil menangkap pelaku. Kaki kiri pria berusia 44 tahun itu juga diterjang timah panas lantaran tak mengindahkan peringatan pihak berwajib.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Menhan Prabowo Serahkan 8 Unit Helikopter H225M ke TNI AU
Ari Dwipayana Jawab Agus Rahardjo Soal Jokowi Minta Hentikan Kasus Setya Novanto
Telpon Presiden Israel, Paus Fransiskus Sebut Serangan ke Gaza sebagai Terorisme
Istana Tegaskan Hubungan Presiden Jokowi dan Megawati Baik-baik Saja
Teriakan ‘Ganjar Presiden’ Sambut Ganjar Pranowo di Kupang
PSI Minta Agus Rahardjo Ungkap Bukti Presiden Jokowi Minta Hentikan Kasus E-KTP Setnov
Ini Agenda Presiden Jokowi dalam Kunjungan Perdana ke Kabupaten Manggarai Flores
Presiden Jokowi Kunjungi Kabupaten Manggarai pada 5 Desember
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 1 Desember 2023 - 10:22 WIB

Artis Kiki Fatmala Meninggal Dunia Akibat Komplikasi Kanker

Kamis, 30 November 2023 - 19:28 WIB

Putra Bungsu Raffi Ahmad Disebut Balita Terkaya, Segini Total Harta Milik Cipung

Kamis, 30 November 2023 - 18:39 WIB

Dokter Richard Lee Diduga Tantang Elia Debat dengan Dondy Tan, Bahas Nabi Isa

Kamis, 30 November 2023 - 15:40 WIB

Terungkap Kebenaran Hubungan BCL dan Ariel Noah: Mereka Sering Lakukan Hal Ini Berdua

Kamis, 30 November 2023 - 13:33 WIB

Asnawi Mangkualam Kepergok Nongkrong Bareng Fuji saat di Jakarta, Sudah Pacaran?

Kamis, 30 November 2023 - 07:55 WIB

Raffi Ahmad Bawa Rayyanza Cipung Ketemu Prabowo Subianto

Rabu, 29 November 2023 - 22:12 WIB

Ditanya Soal Tidur dengan 216 Pria, Siskaeee: Bukan Pernah Tidur tapi Pernah Meniduri

Rabu, 29 November 2023 - 21:27 WIB

Dibilang Artis tanpa Prestasi, Fuji Pamer Makan Siang Bersama Prabowo Subianto

Berita Terbaru

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menyerahkan delapan unit helikopter angkut berat H225M ke TNI AU. Foto: dok Kemenhan

Nasional

Menhan Prabowo Serahkan 8 Unit Helikopter H225M ke TNI AU

Jumat, 1 Des 2023 - 17:33 WIB