Bupati Deno: Workshop Digital Marketing Penting Bagi UMKM

Senin, 9 Desember 2019 - 08:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Manggarai Deno Kamelus mengatakan pihaknya bersedia membantu mengembangkan bisnis masyarakat berbasis teknologi. Menurutnya, perkembangan teknologi membuat pelaku usaha harus menyesuaikan diri agar tak ketinggalan.

Hal tersebut diungkap Bupati Deno saat membuka kegiatan workshop digital marketing di kantor Lembaga Kursus dan Pelatihan (LKP) Surya Perdana, Ruteng, Selasa kemarin.

Workshop ini akan dilaksanakan selama sepekan, mulai tanggal 10 sampai 15 September 2019 dengan tujuan memberikan pelatihan kepada masyarakat dalam pengembangan bisnis terutama pemasaran dengan menggunakan teknologi informasi atau digital marketing.

Hadir dalam kegiatan tersebut, utusan dari beberapa instansi pemerintahan serta sekolah-sekolah yang berasal dari Kabupaten Manggarai, Kabupaten Manggarai Barat, Kabupaten Manggarai Timur, dan kabupaten Ngada.

Utusan lembaga-lembaga swasta juga turut hadir, seperti Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat atau PKBM, Sanggar Kegiatan Belajar atau SKB dan Lembaga Khursus dan Pelatihan.

Baca Juga:  Jokowi Minta Kepala Daerah Permudah Izin, Bupati Deno: Kami Segera Rakor

Bupati Deno Kamelus mengatakan bahwa kegiatan tersebut sangat penting terutama untuk para pelaku Usaha Kecil dan Menengah dan juga bagi para petani holtikultura di Kabupaten Manggarai.

“Kepada para peserta yang mengikuti kegiatan ini dan kepada lembaga ini karena ini lembaga pelatihan pertama yang ada di Kabupaten Manggarai dalam bidang pelatihan marketing yang menggunakan digital, saya memberi apresiasi atas terselenggaranya kegiatan ini,” kata Bupati Deno.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Sejarah Traveloka: Dari Mesin Pencari Tiket Pesawat Menjadi Raksasa Online Travel Agent
Menjadi Subagent AviaTour, Cara Mudah Raih Penghasilan Tambahan dari Dunia Travel
Aspire Luncurkan Program ‘Aspire for Startups’, Dukung Para Founder Startup di Asia
Jelajahi Dunia Bisnis Melalui ‘Startup Safari’ bersama Co-Founder & CEO HOLEO, Andre Husada
Cari Kemasan: Solusi Kemasan Murah dan Tanpa Minimum Order untuk UMKM Indonesia
Ryan Wibawa, Penyeduh Kopi Indonesia Raih Juara Ketiga di Kompetisi World Brewers Cup 2024
Plasgos Luncurkan Fitur Dekorasi Toko: Tingkatkan Branding dan Tampilan Toko Anda!
Punya Uang Rp 1 Miliar di Usia 20 Tahun, Timothy Ronald Ungkap Rahasianya
Berita ini 51 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 02:08 WIB

Momen dan Fakta Menarik Indonesia Vs Korea Selatan, Skor 2:1, Garuda Muda Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Jumat, 26 April 2024 - 01:05 WIB

Indonesia Vs Korea Selatan, Skor 1:0, Rafael Struick Buka Kemenangan Garuda Muda dengan Gol Spektakuler di Babak Pertama!

Kamis, 25 April 2024 - 23:26 WIB

Gratis Link Live Streaming Indonesia vs Korea Selatan, Melalui Yandex Com Yandex Browser dan Vision Plus

Kamis, 25 April 2024 - 21:31 WIB

Nobar TV RCTI Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan, Cek Link Nonton di Sini!

Kamis, 25 April 2024 - 18:24 WIB

Gratis Link Live Streaming Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan Malam Ini, Bisa Nonton Melalui HP

Kamis, 25 April 2024 - 18:20 WIB

Meski Tembus Perempat Final, Bung Towel Tetap Beri Nilai 6,5 dari 10 untuk Shin Tae-yong

Kamis, 25 April 2024 - 17:57 WIB

Tempat Nobar Timnas Indonesia U23 vs Korea Selatan Terdekat Hari ini di Depok, Bali, Jogja, Semarang, dan Tangerang.

Kamis, 25 April 2024 - 17:29 WIB

Jadwal Jam Tayang dan Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan Piala Asia U23 di RCTI Malam Ini

Berita Terbaru