YouTuber Mualaf Daud Kim Minta Sumbangan Bangun Masjid di Korea Selatan, Netizen Malah Soroti Masa Lalunya yang Kelam

Jumat, 19 April 2024 - 15:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Daud Kim (instagram Daud)

Daud Kim (instagram Daud)

Tajukflores.com – Daud Kim seorang YouTuber asal Korea Selatan yang juga seorang mualaf kini tengah menjadi sorotan netizen di tengah aksinya meminta sumbangan untuk bangun masjid di Korea Selatan.

Namun, penggalangan dana yang dilakukan Daud Kim tersebut saat ini justru menuai beragam kontroversi. Netizen malah menyoroti masa lalunya yang kelam.

Dilansir dari akun Instagram Daud Kim, Youtuber bernama asli Kim Jae Han ini mengumumkan dirinya telah membeli sebuah lahan di Incheon, Korea.

Untuk dapat bangun sebuah masjid di Korea Selatan, Daud Kim membuka penggalangan dana atau sumbangan atas nama pribadi.

“Akhirnya saya membeli tanah untuk masjid di Korea. Mimpiku akan terwujud titik tolong bantu aku untuk membangun masjid,” tulisnya.

Baca Juga:  Keras! Pendeta Mell Atok: Jangan Percaya Ajaran Bodoh dari Anak Setan Dondy Tan!

Dalam postingannya di Instagram, Daud Kim juga sudah menyertakan nomor rekening untuk menerima sumbangan tersebut.

Namun, open donasi tersebut menjadi pro dan kontra usai sejumlah influencer mendadak menyinggung tentang peraturan penggalangan dana di Korea Selatan.

Ayana Moon menjadi salah satu influencer yang mengingatkan para netizen untuk memeriksa terlebih dahulu riwayat orang yang membuka donasi di Korea Selatan tersebut.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Nick Tolen

Editor : Nick Tolen

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Klarifikasi Lengkap Soal Video Viral Diduga Skandal Lolly dan Vadel Badjideh
Nonton Lovely Runner Episode 8 Sub Indo di Bilibili, Dramaqu dan Drakorindo
Heboh! Video Tak Senonoh Diduga Lolly dan Vadel Badjideh Beredar
Ending Drakor Queen of Tears Tuai Pro Kontra dari Penonton, Apa yang Kurang?
Nonton Lovely Runner Episode 7 Sub Indo, Link Dramaqu, Drakorindo dan Bilibili Dicari
Lakukan Kegiatan Ilegal, Produser Artis Korea Hyoyeon dan Dita Karang Dideportasi dari Bali
Gratis Link Nonton Queen of Tears Episode 16 Sub Indo Pengganti Dramacool, Dramacute dan Drakorindo
Link Nonton Queen of Tears Episode 15 Sub Indo, Dramaqu dan Drakorindo Dicari
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 10:02 WIB

Hari Guru Nasional 2024, Kota Bekasi Kekurangan Ribuan Guru SD dan SMP

Kamis, 2 Mei 2024 - 09:40 WIB

Kapal Wisata Sea Safari Terbakar di Dekat Pulau Penga Labuan Bajo, Penyebab dan Korban Belum Diketahui

Kamis, 2 Mei 2024 - 08:49 WIB

Hardiknas 2 Mei 2024, Ini Pidato Mendikbudristek Nadiem Makarim di Akhir Masa Jabatan

Rabu, 1 Mei 2024 - 10:22 WIB

May Day 2024: Ratusan Ribu Buruh Turun ke Jalan, Prabowo Ucapkan Selamat Hari Buruh

Selasa, 30 April 2024 - 20:09 WIB

Israel Meradang, Beberapa Negara Eropa akan Resmi Akui Palestina

Selasa, 30 April 2024 - 17:06 WIB

Kemendikbudristek Akan Tempatkan Lulusan PPG Prajabatan 2024 di Berbagai Daerah

Selasa, 30 April 2024 - 15:28 WIB

3 Kali Gagal Jadi Anggota DPR, Caleg Gerindra Elza Galan Zen Ajukan Sengketa Pileg di MK tanpa Lawyer, Harap Mukjizat KPU

Selasa, 30 April 2024 - 12:03 WIB

Keuskupan Ruteng Copot Romo Agustinus Iwanti dari Jabatan Pastor Paroki Kisol, Ada Tindakan Hukum Lebih Lanjut?

Berita Terbaru