Telkom Indigo dan X1Z Combinator Bantu Startup Berdampak Sosial Manfaatkan AI

Senin, 1 April 2024 - 16:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Indigo dan X1Z Combinator Bantu Startup Berdampak Sosial Manfaatkan AI

Indigo dan X1Z Combinator Bantu Startup Berdampak Sosial Manfaatkan AI

Jakarta – Indigo, program inkubator dan akselerator startup milik Telkom, bersama X1Z Combinator, memfasilitasi para pelaku usaha berdampak sosial dalam mengadopsi teknologi AI melalui bootcamp.

Bootcamp yang diadakan di IndigoHub Jogja ini memberikan materi dan praktik langsung tentang utilisasi AI untuk aktivitas operasional dan performa social enterprise.

“Perkembangan AI sangat cepat dan dinamis. Kami ingin para founders startup bisa berinovasi dengan cepat dan dinamis agar relevan dan dampaknya terasa bagi masyarakat,” ujar Patricia Eugene Gasperz, Senior Manager Program Indigo.

Sejak 2013, Indigo telah menyaksikan ratusan inovasi dan peluang bisnis berkembang pesat. Harapannya, AI dapat melahirkan startup inovatif baru.

Perkembangan artificial intelligence (AI) bergerak sangat cepat dan dinamis. Teknologi yang kita gunakan hari ini, bisa jadi sudah usang di tahun depan. Kami ingin spirit yang bisa berinovasi dengan cepat dan dinamis juga dimiliki teman-teman founders startup,” ujar Patricia Eugene Gasperz, Senior Manager Program Indigo.

Baca Juga:  Transcosmos Commerce Mengajak Ekspatriat Jepang untuk Mengembangkan Usahanya di Ekosistem E-Commerce Indonesia

“Sehingga teman-teman bisa selalu relevan dan dampak yang diberikan oleh startup sosial tersebut bisa lebih dirasakan masyarakat,” imbuhnya,

Sejak didirikan pada tahun 2013, program Indigo telah menyaksikan bagaimana ratusan inovasi dalam teknologi dan peluang bisnis berkembang secara eksponensial.

Inovasi dan peluang ini sukses ditangkap ratusan startup alumni program Indigo menjadi produk dan jasa inovatif yang berdampak bagi masyarakat secara luas. Harapannya, AI dapat melahirkan berbagai startup inovatif baru.

VRITIMES

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

TIMUR Hadir Sebagai Solusi Efisien dalam Perencanaan Perjalanan Dinas Pemerintahan
Rilis Terbaru! 15 Kode Redeem FF Hari Ini 28 April 2024 Masih Aktif, Dapatkan SG2 Terompet, Skin, dan Koin Gratis
Kalibrr Hadirkan Fitur Rekomendasi AI, Bantu untuk Mendapat Kesempatan Kerja Lebih Besar
7 Link Download Twibbon HUT Kota Cilegon ke-25 Tahun 2024
Link Twibbon HUT Kota Cilegon ke-25 Tahun 2024, Bagikan Semangatmu di Medsos!
Daftar Hp Harga 2 Jutaan Rupiah dengan Spek Luar Biasa Tahun 2024
9 Cara Buka Situs yang Diblokir di Google Chrome di HP tanpa Aplikasi Tambahan
Rilis Terbaru 2 Kode Kupon The Spike Volleyball Story Hari Ini 25 April 2024, Dapatkan Puluhan Bola Gratis
Berita ini 38 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 15:40 WIB

Ramalan Hard Gumay tentang Kasus Chandrika Chika Terbukti, Apakah untuk Raffi Ahmad Juga Sama

Senin, 29 April 2024 - 14:50 WIB

Ending Drakor Queen of Tears Tuai Pro Kontra dari Penonton, Apa yang Kurang?

Senin, 29 April 2024 - 06:01 WIB

Nonton Lovely Runner Episode 7 Sub Indo, Link Dramaqu, Drakorindo dan Bilibili Dicari

Senin, 29 April 2024 - 00:37 WIB

Lakukan Kegiatan Ilegal, Produser Artis Korea Hyoyeon dan Dita Karang Dideportasi dari Bali

Minggu, 28 April 2024 - 14:15 WIB

Gratis Link Nonton Queen of Tears Episode 16 Sub Indo Pengganti Dramacool, Dramacute dan Drakorindo

Sabtu, 27 April 2024 - 21:45 WIB

Takut Jadi Pelakor, Anisa Bahar Pilih Berpacaran dengan Brondong

Sabtu, 27 April 2024 - 20:39 WIB

Link Nonton Queen of Tears Episode 15 Sub Indo, Dramaqu dan Drakorindo Dicari

Sabtu, 27 April 2024 - 20:15 WIB

Atta Halilintar Dikabarkan Terlibat Kasus Korupsi Harvey Moeis, Krisdayanti: Dia Selalu Jujur Sama Istrinya

Berita Terbaru