Ombudsman NTT: Banyak Orang Tua Keluhkan Pungli di Sekolah

Selasa, 7 Mei 2019 - 18:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Ombudsman RI Perwakilan Provinsi NTT Darius Beda Daton, mengemukakan adanya orang tua siswa di daerah setempat masih mengeluhkan adanya berbagai pungutan ketika mendaftarkan anaknya pada sekolah-sekolah negeri.

“Hasil pantauan penerimaan peserta didik baru (PPDB) kami mendapati bahwa para orang tua siswa masih mengeluhkan pungutan ketika mendaftarkan kembali anaknya pada sekolah negeri,” katanya di Kupang, Jumat (5/7/2019).

Ia mengatakan, sekolah negeri di NTT masih memungut uang dari para orang tua siswa dengan alasan sumbangan pendidikan dengan berbagai item anggaran.

Di antaranya, berupa uang sumbangan pembinaan pembangunan, sumbangan pengembangan delapan standar pendidikan, uang buku panduan, sampul rapor dan berbagai jenis pungutan lain.

“Nilai pungutan di sekolah negeri untuk setiap bulan atau tahun juga bukan angka yang terbilang kecil,” katanya.

Ia mencontohkan seperti pungutan pada salah satu SMA Negeri di Kota Kupang di antaranya, pada tahap pertama berupa uang SPP tiga bulan sebesar Rp450.000 per siswa, sumbangan delapan standar pendidikan Rp350.000 ditambah kebutuhan individu dengan total keseluruhan sebesar Rp1.250.000. Selanjutnya, pungutan untuk pembayaran SPP hingga tahap ke empat dengan nilai per tahap mencapai Rp450.000.

Baca Juga:  Cakep, Wakapolda NTT Ditunjuk Kapolri Jadi Kadivhubinter Polri

Menurut Darius, pungutan dianggap sah jika memiliki dasar hukum sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan, serta dipungut oleh pihak yang memiliki wewenang memungut.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Polsek Cibal Segera Evakuasi Korban Tenggelam di Wae Racang Desa Golo Lanak
Serahkan SK PPPK 2023, Pesan Bupati Manggarai Barat: Jangan Menipu Pimpinan, Istri, atau Suami!
Warga Desa Golo Lanak, Kecamatan Cibal Barat Tenggelam di Wae Racang
Menkes Budi: KRIS Tingkatkan Layanan Kesehatan, Mulai dari Maksimal 4 Orang Per Kamar
BKKBN Usul Anak Stunting Terima Makan Gratis, Prioritaskan Keluarga Berisiko Tinggi
RUU Penyiaran: Karpet Merah untuk KPI, Kreativitas Konten Kreator Terancam
Kemenag Siapkan 1.378 Formasi CASN untuk IKN, Pendaftaran Dibuka Juni 2024
Polemik Biaya UKT Perguruan Tinggi Naik, Komisi X DPR Usul Pembentukan Panja
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 19:05 WIB

Link Download Logo Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) 2024 Format PNG dan CDR

Kamis, 16 Mei 2024 - 16:32 WIB

6 Aplikasi Kontrol HP Jarak Jauh Gratis Untuk Lihat Aktivitas Anak

Kamis, 16 Mei 2024 - 15:34 WIB

17 Akun FF Sultan Gratis yang Masih Aktif Hari Ini 16 Mei 2024, Bukan Jual Akun FF Murah, Login ID Data FB Google Asli No Hoax

Rabu, 15 Mei 2024 - 21:49 WIB

Link Kuis Tebak-tebakan FF 2024 , Ujian Player Free Fire Terbaru Versi Kuis Bocil Epep

Selasa, 14 Mei 2024 - 16:47 WIB

Download Lagu Eno Viola Bakasiak Mato Mamandang MP4

Senin, 13 Mei 2024 - 16:31 WIB

Kode Redeem FF Terbaru Hari Ini 13 Mei 2024 Dapatkan SG2 OPM Permanen Aktif 1 Menit yang Lalu

Jumat, 10 Mei 2024 - 22:26 WIB

Buruan Klaim! 12 Kode Redeem Ojol The Game Terbaru Hari Ini 11 Mei 2024

Jumat, 10 Mei 2024 - 18:44 WIB

Mau Baterai Tahan Lama, Begini Cara Cas HP yang Benar

Berita Terbaru