Luhut: Waspada, Kasus Omricon di Indonesia Bisa 3 Kali Lipat dari Varian Delta

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menyebut kasus varian Omricon di Indonesia bisa meningkat tiga kali lipat dari varian Delta pada tahun lalu. Hal ini berdasarkan pengamatan yang terjadi di luar negeri dan apabila masyarakat Indonesia tidak hati-hati terhadap penyebaran Omricon.

“Dari data tersebut kami coba menganailisa bahwa jumlah rawat inap Indonesia dapat lebih tinggi dari delta apabila jumlah kasus harian meningkat lebih dari tiga kali seperti tahun lalu, kita lihat hampir 56 ribu,” kata Luhut dalam telekonferensi, Senin (31/1).

Baca Juga:  Frans Lebu Raya Meninggal, Megawati Instruksi Kader Beri Penghormatan Terbaik

Menurut Luhut, berdasarkan data yang dihimpun, tingkat rawat inap Omricon di beberapa negara seperti Amerika Serikat, Israel, Afrika Selatan maupun Inggris sepertiga kali lebih rendah dari Delta. Namun, jumlah rawat inap di negara tersebut jauh lebih tinggi dikarenakan jumlah kasus meningkat lebih tiga kali dibanding Delta.

Artinya, kata Luhut, apabila Indonesia tidak lebih hati-hati maka kasus Omricon dan rawat inap akan meningkat tiga kali lipat dari varian Delta.

“Bisa saja nanti lebih dari itu bila kita tidak berhati-hati,” ujarnya.

Kendati demikian, Luhut mengklaim angka tersebut kecil kemungkinan terjadi. Dia menekankan agar masyarakat tetap waspada.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

BPOLBF: Pengembangan Kawasan Parapuar Labuan Bajo dengan Pendekatan Ekologis
Peringatan Hardiknas 2024, KSP Dorong Kesejahteraan Guru dengan Percepatan Sertifikasi
Kronologi Kapal Pinisi Sea Safari VII Terbakar di Labuan Bajo: Angkut 33 Penumpang, 1 Mekanik Alami Luka Bakar
Hari Guru Nasional 2024, Kota Bekasi Kekurangan Ribuan Guru SD dan SMP
Kapal Wisata Sea Safari Terbakar di Dekat Pulau Penga Labuan Bajo, Penyebab dan Korban Belum Diketahui
Hardiknas 2 Mei 2024, Ini Pidato Mendikbudristek Nadiem Makarim di Akhir Masa Jabatan
Link Download Logo dan Tema Hardiknas 2024
May Day 2024: Ratusan Ribu Buruh Turun ke Jalan, Prabowo Ucapkan Selamat Hari Buruh
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:39 WIB

2 Link Live Streaming Indonesia vs Irak U23 Malam Ini, Nonton Gratis Siaran Langsung di RCTI

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:58 WIB

Live RCTI Gratis! Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U23 vs Irak di Channel TV Vision Plus

Kamis, 2 Mei 2024 - 16:03 WIB

Info Lokasi Nobar Terdekat Timnas Indonesia Vs Irak di Bali, Bandung dan Buleleng Hari Ini

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:05 WIB

Lokasi Nobar Terdekat Hari Ini Indonesia U23 vs Irak U23 di Surabaya, Bandung, Jakarta, Jogja, Bogor dan Jember

Kamis, 2 Mei 2024 - 12:58 WIB

Jelang Lawan Indonesia, Pelatih Irak Takut?

Rabu, 1 Mei 2024 - 09:23 WIB

Jadwal Pertandingan Indonesia Vs Irak Rebut Peringkat 3 Piala Asia U-23 2024

Rabu, 1 Mei 2024 - 01:19 WIB

Gratis Siaran Langsung Liga Champions Bayern Munchen vs Real Madrid Malam Ini, Cek 2 Link Live Streamin SCTV di Sini

Selasa, 30 April 2024 - 23:12 WIB

Live Streaming SCTV Bayern Munchen vs Real Madrid, Cek Channel TV Siaran Langsung Liga Champions di Sini

Berita Terbaru

Nikita Mirzani . Foto kolase Tajukflores.com

Infotainment

Dipukul Mantan Pacar, Nikita Mirzani: Jadi Pelajaran Saja

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:18 WIB