Daftar 47 Parpol Calon Peserta Pemilu 2024 Terdata di Sipol KPU

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Daftar 47 Parpol Calon Peserta Pemilu 2024 Terdata di Sipol KPU

Daftar 47 Parpol Calon Peserta Pemilu 2024 Terdata di Sipol KPU

Tajukflores.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) menyebut sebanyak 47 partai politik telah mengajukan askes ke Sistem Informasi Partai Politik (Sipol) menjelang pendaftaran partai politik peserta Pemilu 2024 hingga hari ini, Jumat (29/7). 47 parpol tersebut terdiri dari 39 parpol tingkat nasional dan delapan parpol dari partai lokal Aceh.

Menurut anggota KPU Idham Holik, pendaftaran parpol peserta Pemilu 2024 akan menggunakan Sipol. Sementara pengajuan akses ke Sipol telah dibuka KPU sejak 24 Juni 2022 lalu.

“Bagi partai politik yang memiliki badan hukum atau terdaftar di Kementerian Hukum dan HAM kami berikan kesempatan yang adil untuk memiliki memiliki akun Sipol ini,” ujar Idham dalam konferensi pers, Jakarta, Jumat.

Diketahui, dari 38 parpol nasional yang terdata di Sipol, baru enam parpol yang sudah dinyatakan lengkap. Yakni PDIP, Partai Golkar, Partai Perindo, PKB, Partai Gerindra dan Partai Demokrat.

Adapun 39 parpol yang telah terdata di Sipol ialah sebagai berikut:

1. Partai Golkar
2. Partai Bhinneka Indonesia
3. Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura)
4. Partai Bulan Bintang (PBB)
5 . Partai Suara Rakyat Indonesia
6. Partai Rakyat Adil Makmur
7. Partai Persatuan Indonesia
8. Partai Demokrat
9. Partai Nasdem
10. Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP)
11. Partai Solidaritas Indonesia (PSI)
12. Partai Keadilan dan Persatuan (PKP)
13. Partai Ummat
14. Partai Golongan Rakyat
14. Partai Gelombang Rakyat Indonesia
15. Partai Kebangkitan Nusantara
16. Partai Pandu bangsa
17. Partai Persatuan Pembangunan
18. partai Republik Indonesia
19. Partai Keadilan Sejahtera
20. Partai Pergerakan Kebangkitan Desa

Baca Juga:  Pencalonan Gibran sebagai Cawapres Prabowo Sah dan Konstitusional, Kata Syarief Hasan

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Bandara Komodo Labuan Bajo Catat Kenaikan Penumpang 9% Selama Libur Lebaran 2024
Tren Positif Kunjungan Wisata selama Sepekan Libur Lebaran di Labuan Bajo
Perbandingan Kekuatan Militer Israel vs Iran: Negara Mana yang Lebih kuat?
Geser Indonesia, Pakistan Resmi Jadi Negara dengan Populasi Muslim Terbesar di Dunia
BPS: Inflasi Maret 2024 Capai 3,05 Persen, Tertinggi Sejak September 2023
10 Negara Berbahaya bagi Perempuan Tahun 2024, Solo Traveller Wajib Waspada!
PKB Manggarai Barat Ajak Rekonsiliasi Politik di Bulan Ramadan
Miris, 76 Orang Meninggal Tiap Hari karena Lakalantas di Indonesia
Berita ini 101 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 02:08 WIB

Momen dan Fakta Menarik Indonesia Vs Korea Selatan, Skor 2:1, Garuda Muda Jadi Tim Pertama Bobol Korsel

Jumat, 26 April 2024 - 01:42 WIB

Hasil Pertandingan Indonesia Vs Korea Selatan U23, Skor 2:1, Dwigol Rafael Struick Bawa Garuda Muda Unggul

Kamis, 25 April 2024 - 23:26 WIB

Gratis Link Live Streaming Indonesia vs Korea Selatan, Melalui Yandex Com Yandex Browser dan Vision Plus

Kamis, 25 April 2024 - 21:31 WIB

Nobar TV RCTI Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan, Cek Link Nonton di Sini!

Kamis, 25 April 2024 - 18:24 WIB

Gratis Link Live Streaming Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan Malam Ini, Bisa Nonton Melalui HP

Kamis, 25 April 2024 - 18:20 WIB

Meski Tembus Perempat Final, Bung Towel Tetap Beri Nilai 6,5 dari 10 untuk Shin Tae-yong

Kamis, 25 April 2024 - 17:57 WIB

Tempat Nobar Timnas Indonesia U23 vs Korea Selatan Terdekat Hari ini di Depok, Bali, Jogja, Semarang, dan Tangerang.

Kamis, 25 April 2024 - 17:29 WIB

Jadwal Jam Tayang dan Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan Piala Asia U23 di RCTI Malam Ini

Berita Terbaru