Sebastian Salang Ungkap Pelaksanaan Munas Golkar X Berjalan Lancar dan Sejuk

Jumat, 12 April 2019 - 12:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Harapan Partai Golkar melangsungkan Musyawarah Nasional dengan solid akhirnya tercapai. Sejumlah agenda besar berhasil terlaksana dengan baik.

Meski sempat diwarnai rivalitas panas di awal-awal tahapan, pelaksanaan pembukaan Munas Golkar X berlangsung lancar dan aman.

Presiden Joko Widodo (Jokowi) secara resmi membuka acara Munas X di Hotel Ritz Carlton, Selasa (3/12) malam. Jokowi didampingi Ketua Umum Golkar Erlangga Hartarto dan Ketua Munas Melchias Mekeng.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

"Pesan yang sangat kuat terasa dalam Munas X ini adalah bagaimana Partai Golkar menjaga keutuhan, solid sebagai partai dan menciptakan kesejukan. Hal itu secara eksplisit disampaikan Ketua Munas, ketua Golkar dan Presiden Jokowi," kata juru bicara Munas Golkar Sebastian Salang di sela-sela kegiatan Munas, Rabu (4/12).

Baca Juga:  Sah, Bupati Edi Endi Tetapkan Perda Kawasan Tanpa Rokok di Manggarai Barat

Presiden Jokowi di pembukaan Munas mengatakan "jika suasana Partai Golkar sejuk, maka politik Indonesiapun sejuk".

Menurut Sebastian, pernyataan Jokowi ini memberi pesan kuat bahwa pemerintah mengharapkan Partai Golkar kuat dan solid demi menjaga stabilitas politik nasional.

"Sebagai aset bangsa, Partai Golkar sangat dibutuhkan peran dan sumbangsihnya bagi bangsa ini. Tegas Jokowi dalam pidatonya," ujar pendiri Formmapi ini.

Baca Juga:  Connie Bakrie Bantah Tawaran Jabatan Wamen dan Mobil Mewah Rp11 M dari Tim Prabowo-Gibran

Di sisi lain, kursi ketua umum Partai Golkar hampir pasti kembali dipegang Airlangga Hartarto. Sejauh ini Airlangga sudah mengantongi lebih dari 50% suara dalam Munas X Golkar.

"Tadi pandangan umum sudah 30, terdiri dari pengurus daerah maupun ormas dan tersisa 14 lagi. Kalau dari segi suara sudah lebih dari 50 persen," kata Airlangga di lokasi Munas X Golkar di Hotel Ritz Carlton Jakarta, Rabu (4/12).

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Thomas Dohu Ditunjuk sebagai Sekretaris Partai Nasdem Manggarai
Daftar Cagub di PAN NTT, Emi Nomleni: Kalau Pak Herman Hery bukan Kader PDI Perjuangan, Saya Lawan!
Prabowo Ungkap Rahasia, ternyata Jokowi yang Persiapkan Dirinya Jadi Presiden
Pilkada Mabar 2024, PAN Minta Balon Bupati yang Sudah Mendaftar Abaikan Rumor Petahana Lawan Kotak Kosong
Megawati Minta Kader PDIP Tak Bohong dan Gombal, Sindir Siapa?
Bukan Mau Lawan Edi Endi, Marsel Jeramun Ungkap Alasan Daftar di Pilkada Mabar 2024 Lewat Banyak Partai
Kalah di Pilpres, Surya Paloh Ungkap Alasan Tak Mau Jadi Oposisi Prabowo-Gibran
Di depan Edi Endi, Sandiaga Uno Ungkap ‘Salam Lanjutkan!
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 27 April 2024 - 21:20 WIB

Sandiaga Uno Berharap Labuan Bajo Jadi Green Tourism Destination

Sabtu, 27 April 2024 - 14:10 WIB

Rekomendasi Wisata di NTT, dari yang Religius hingga Pemandangan Alam yang Eksotis

Kamis, 25 April 2024 - 11:43 WIB

Ayo Berwisata ke Umbul Sidomukti, Nikmati Kota Semarang dari Ketinggian

Kamis, 25 April 2024 - 10:34 WIB

17 Destinasi Wisata Populer di Pulau Flores Menurut Rating Google Maps dan Google Review

Rabu, 24 April 2024 - 14:20 WIB

Daftar 10 Destinasi Wisata Populer di Manggarai, Salah Satunya Mirip di Inggris

Selasa, 23 April 2024 - 13:33 WIB

Simak Informasi Lengkap Mengenai Wisata Labuan Bajo, Surga di Ujung Barat Pulau Flores

Minggu, 21 April 2024 - 13:32 WIB

11 Spot Snorkeling Terbaik di Labuan Bajo

Sabtu, 20 April 2024 - 15:59 WIB

Masif Promosi, Kunjungan Wisatawan ke Desa Wae Lolos Dekat Labuan Bajo Terus Meningkat

Berita Terbaru