Cerita WNI Rayakan Idul Fitri di Jepang, Tradisi Minang Perkuat Semangat Kebersamaan Muslim

Rabu, 10 April 2024 - 22:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah WNI berbaur dengan muslim Jepang. Foto ilustras (Minanews)

Sejumlah WNI berbaur dengan muslim Jepang. Foto ilustras (Minanews)

Jakarta – Para perantau Warga Negara Indonesia atau WNI di Jepang merayakan Idul Fitri 1445 H dengan penuh suka cita. Suasana ramai dan penuh kekeluargaan terasa di berbagai tempat, terutama di Ohori Koen Park di Fukuoka, yang menjadi tempat pelaksanaan Salat Ied.

Rika Anggayeni, salah satu WNI di Jepang, menceritakan pengalamannya merayakan Idul Fitri di sana. Ia mengatakan bahwa Salat Ied di Ohori Koen Park diikuti oleh ribuan umat Muslim dari berbagai negara, termasuk Indonesia.

Baca Juga:  7 Hal yang Harus Diketahui Umat Katolik tentang Perceraian

“Alhamdulillah rame, kita salatnya di Ohori Koen Park,” kata Rika kepada RRI.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bagi Rika, makna istimewa Idul Fitri adalah momen berkumpul dengan sesama Muslim, baik yang berasal dari Indonesia maupun dari negara lain.

Baca Juga:  Setiap Tanggal 17 November itu Memperingati Hari Apa?

Momen ini memberinya kesempatan untuk bertemu dan berkenalan dengan banyak teman baru, memperkuat rasa kebersamaan, dan membuka peluang untuk memperluas jaringan relasi.

“Bisa berkumpul dengan teman-teman sesama Muslim dari seluruh penjuru Indonesia. Bisa menambah relasi teman-teman baru,” tuturnya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Edeline Wulan

Sumber Berita : RRI

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Sejarah 16 Mei: Mengenang Peristiwa Eksekusi Mati 6 Tentara PETA oleh Jepang
Ada 5 Kota Mati di Indonesia yang Dulunya Sangat Ramai, Penyebabnya Bervariasi
Hari Raya Kenaikan Yesus Kristus: Sejarah dan Tradisi Unik di Berbagai Negara
Menelusuri Sejarah dan Makna Doa Rosario: Bunga Mawar Cinta dan Iman kepada Yesus Melalui Bunda Maria
Tanggal 2 Mei Diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional, Sejarah dan Tema Hardiknas 2024
TKW Ini Bongkar Alasan Betah Kerja di Arab Saudi Meski Gaji Kecil dan Kerja Lembur
Menilik Tari Rangkuk Alu Manggarai dan Tinikling Filipina: Sejarah, Kemiripan dan Perbedaannya!
Kisah ‘Mata Ajaib’ Olivia Patterson, Gadis Kecil Pemberani Selamatkan Keluarganya dari Kebakaran
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 22:49 WIB

2 Link Live Streaming Man United vs Newcastle Gratis di SCTV, Yalla TV di Cari

Rabu, 15 Mei 2024 - 21:13 WIB

Link Live Streaming Manchester United vs Newcastle Gratis di SCTV Nonton Liga Inggris Malam Ini

Selasa, 14 Mei 2024 - 18:00 WIB

Kontrak Diperpanjang, Shin Tae-yong Ingin Lancar Berbahasa Indonesia

Senin, 13 Mei 2024 - 20:51 WIB

Pemilik Persija Jakarta Dukung Kehadiran Flores United, Klub Sepak Bola Baru di Flores

Senin, 13 Mei 2024 - 20:24 WIB

Jadwal Timnas Indonesia Vs Irak dan Filipina di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Senin, 13 Mei 2024 - 12:12 WIB

Erick Thohir Bicara 3 Pemain Naturalisasi untuk Lawan Irak dan Filipina

Minggu, 12 Mei 2024 - 22:05 WIB

Gratis 3 Link Live Streaming MU vs Arsenal Liga Inggris SCTV Vidio dan Champions TV 5

Minggu, 12 Mei 2024 - 21:37 WIB

2 Link Live Streaming Manchester United (MU) vs Arsenal SCTV Gratis, Yalla Shoot dan Okestream Dicari

Berita Terbaru