Presiden AS Pantau Serangan Rudal Iran ke Israel, Bakal Pecah Perang Dunia III?

Minggu 14-04-2024, 10:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden AS Joe Biden memimpin pertemuan dengan tim keamanan nasional pascaserangan Iran terhadap Israel, Minggu (14/4/2024) (Foto: X - @POTUS)

Presiden AS Joe Biden memimpin pertemuan dengan tim keamanan nasional pascaserangan Iran terhadap Israel, Minggu (14/4/2024) (Foto: X - @POTUS)

Jakarta – Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden memantau situasi Israel dari Gedung Putih, pasca serangan Iran dengan rudal dan drone, Minggu (14/4). Presiden Biden pun sudah menggelar pertemuan darurat dengan tim keamanan nasional.

“Iran telah memulai serangan udara terhadap Israel. Presiden Biden secara rutin mendapatkan informasi terbaru mengenai situasi ini dari tim keamanan nasional, dan pertemuan lanjutan digelar Minggu sore,” kata Juru Bicara Dewan Keamanan Nasional Gedung Putih, melalui portal resmi whitehouse.gov, dikutip pada Minggu (14/3).

Baca Juga:  DPR Sebut Program Makan Siang Gratis Bisa Dilaksanakan pada 2025

Biden dikabarkan memantau perkembangan Israel dari Situasion Room, yang terletak di bunker Gedung Putih. Pertemuan darurat keamanan nasional diperkirakan akan mempertimbangkan langkah selanjutnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

AS adalah sekutu sejati Israel. Bahkan Sabtu kemarin Presiden AS sudah mengingatkan agar Iran jangan coba-coba menyerang Israel.

Iran Ingatkan AS Jangan Ikut Campur

Sebelumnya, Israel mengatakan salah satu pangkalan militer miliknya mengalami kerusakan akibat serangan Korps Garda Revolusi Islam (IRGC) Iran, Minggu (14/4). Serangan udara ini merupakan respons Iran atas pengeboman konsulat mereka di Damaskus, Suriah, yang dilakukan Israel pada 1 April lalu.

Baca Juga:  Google Pecat 28 Karyawan yang Demo Melawan Kontrak Project Nimbus dengan Israel

Juru bicara Angkatan Darat Daniel Hagari mengatakan lebih dari 200 drone dan rudal diluncurkan dari Iran ke Israel.

Seperti dilansir dari Anadolu Agency, Hagari membenarkan bahwa satu pangkalan militer mengalami kerusakan ringan akibat serangan drone rudal Iran itu.

Hagari mengklaim sebagian besar drone dan rudal berhasil dicegat dan ditembak jatuh oleh angkatan udara sebelum mencapai sasarannya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Penulis : Alex K

Editor : Marcel Gual

Berita Terkait

IFG dan BerdayaBareng Gelar Pelatihan UMKM untuk Perempuan dan Disabilitas di Labuan Bajo
Dorong Event Berkualitas di NTT Masuk KEN 2025, BPOLBF dan Disparekraf NTT Adakan Webinar
Pj Gubernur NTT Andriko Susanto Ajak Semua Pihak Tangani Stunting Secara Serius
BPOLBF Terima Anugerah Pengelolaan Informasi Publik Kualifikasi Informatif
Sosok Yulianus Agung, Mahasiswa Hukum Samarinda yang Dipukul Paspampres Jokowi
Paus Fransiskus Tiba di Dili Timor-Leste, Disambut Presiden Ramos Horta dan PM Xanana Gusmao
BKKPN Selidiki Kasus 50 Ekor Paus Terdampar di Alor NTT
Garuda Indonesia Dukung Perjalanan Apostolik Paus Fransiskus ke Papua Nugini
Berita ini 50 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 13 September 2024 - 18:41 WIB

IFG dan BerdayaBareng Gelar Pelatihan UMKM untuk Perempuan dan Disabilitas di Labuan Bajo

Jumat, 13 September 2024 - 16:21 WIB

Dorong Event Berkualitas di NTT Masuk KEN 2025, BPOLBF dan Disparekraf NTT Adakan Webinar

Jumat, 13 September 2024 - 10:00 WIB

Pj Gubernur NTT Andriko Susanto Ajak Semua Pihak Tangani Stunting Secara Serius

Senin, 9 September 2024 - 20:56 WIB

Sosok Yulianus Agung, Mahasiswa Hukum Samarinda yang Dipukul Paspampres Jokowi

Senin, 9 September 2024 - 15:30 WIB

Paus Fransiskus Tiba di Dili Timor-Leste, Disambut Presiden Ramos Horta dan PM Xanana Gusmao

Sabtu, 7 September 2024 - 15:40 WIB

BKKPN Selidiki Kasus 50 Ekor Paus Terdampar di Alor NTT

Jumat, 6 September 2024 - 14:39 WIB

Garuda Indonesia Dukung Perjalanan Apostolik Paus Fransiskus ke Papua Nugini

Jumat, 6 September 2024 - 10:34 WIB

Bupati Manggarai Barat Minta Penutupan Berkala Taman Nasional Komodo Dilakukan Bertahap

Berita Terbaru

Acara pengukuhan 34 pengurus serta rapat perdana di Sekretariat Gelora, Jalan Golo Curu, Kelurahan Karot, Kecamatan Langke Rembong. Foto: Tajukflores.com

Pilkada NTT

Partai Gelora Dukung Yohan-Thomas dalam Pilkada Manggarai 2024

Jumat, 13 Sep 2024 - 14:58 WIB