Survei SMRC: Anies Bikin Suara Partai Nasdem di Indonesia Timur Menurun

Jumat, 10 Juni 2022 - 14:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Survei Saiful Mujani Research and Consulting (SMRC) menyebutkan, keputusan Partai Nasdem untuk mengusung Anies Baswedan sebagai calon presiden berdampak menurunnya suara partai ini dari Indonesia Timur. Sementara dukungan pemilih dari Indonesia Barat belum mengalami penguatan berarti.

Direktur Riset SMRC, Deni Irvani menjelaskan dukungan pada Partai Nasdem di Indonesia bagian Timur mengalami penurunan dari 10,8% (Mei 2021) menjadi 3,9% (Agustus 2022).

Baca Juga:  Polemik 26 Pejabat Manggarai yang Dinonjobkan, Reformasi Birokrasi Heri Nabit Dipertanyakan

Sementara pada periode yang sama, dukungan pada Nasdem di provinsi dengan penduduk terbesar, Jawa Barat, belum mengalami perubahan berarti, dari 0,4% menjadi 1,7%.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sejalan dengan itu, dari sisi agama, dukungan kepada NasDem dari Mei 2021 ke Agustus 2022 pada pemilih Nonmuslim menurun dari 6,8 persen menjadi 2,5%. Sementara dukungan pada pemilih Muslim belum banyak berubah (dari 3,3% menjadi 3,7%).

Baca Juga:  Mobil Travel ke Wae Rebo Dihadang Ojek, Paksa Wisatawan Naik Motor

Sementara pada Agustus 2022, dukungan pada Nasdem dari pemilih Anies naik cukup tajam dari 3,8% (Mei 2021) menjadi 8,1% (Agustus 2022).

“Dukungan massa pemilih Anies menguat pada Nasdem di bulan Agustus, tapi baru 8,1 persen dari total pemilih Anies,” kata Deni dalam rilis survei, Kamis (6/10).

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

BPOLBF: Pengembangan Kawasan Parapuar Labuan Bajo dengan Pendekatan Ekologis
Peringatan Hardiknas 2024, KSP Dorong Kesejahteraan Guru dengan Percepatan Sertifikasi
Kronologi Kapal Pinisi Sea Safari VII Terbakar di Labuan Bajo: Angkut 33 Penumpang, 1 Mekanik Alami Luka Bakar
Hari Guru Nasional 2024, Kota Bekasi Kekurangan Ribuan Guru SD dan SMP
Kapal Wisata Sea Safari Terbakar di Dekat Pulau Penga Labuan Bajo, Penyebab dan Korban Belum Diketahui
Hardiknas 2 Mei 2024, Ini Pidato Mendikbudristek Nadiem Makarim di Akhir Masa Jabatan
Link Download Logo dan Tema Hardiknas 2024
May Day 2024: Ratusan Ribu Buruh Turun ke Jalan, Prabowo Ucapkan Selamat Hari Buruh
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:39 WIB

2 Link Live Streaming Indonesia vs Irak U23 Malam Ini, Nonton Gratis Siaran Langsung di RCTI

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:58 WIB

Live RCTI Gratis! Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U23 vs Irak di Channel TV Vision Plus

Kamis, 2 Mei 2024 - 16:03 WIB

Info Lokasi Nobar Terdekat Timnas Indonesia Vs Irak di Bali, Bandung dan Buleleng Hari Ini

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:05 WIB

Lokasi Nobar Terdekat Hari Ini Indonesia U23 vs Irak U23 di Surabaya, Bandung, Jakarta, Jogja, Bogor dan Jember

Kamis, 2 Mei 2024 - 12:58 WIB

Jelang Lawan Indonesia, Pelatih Irak Takut?

Rabu, 1 Mei 2024 - 09:23 WIB

Jadwal Pertandingan Indonesia Vs Irak Rebut Peringkat 3 Piala Asia U-23 2024

Rabu, 1 Mei 2024 - 01:19 WIB

Gratis Siaran Langsung Liga Champions Bayern Munchen vs Real Madrid Malam Ini, Cek 2 Link Live Streamin SCTV di Sini

Selasa, 30 April 2024 - 23:12 WIB

Live Streaming SCTV Bayern Munchen vs Real Madrid, Cek Channel TV Siaran Langsung Liga Champions di Sini

Berita Terbaru

Nikita Mirzani . Foto kolase Tajukflores.com

Infotainment

Dipukul Mantan Pacar, Nikita Mirzani: Jadi Pelajaran Saja

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:18 WIB