Nobu Bank Salurkan Bantuan bagi UMKM Terdampak Badai Seroja NTT

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nobu Bank menyalurkan bantuan senilai Rp10 juta bagi pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) yang terdampak bencana alam badai siklon tropis Seroja di Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT).

Branch Manager Bank Nobu Cabang Kupang, Sandra Imelda Leo mengatakan, bantuan yang diberikan itu merupakan bentuk kepedulian terhadap pelaku UMKM yang terdampak bencana alam di Kota Kupang.

“Bantuan yang diberikan itu untuk membantu para pelaku UMKM agar bisa kembali bangkit mengembangkan usaha pasca terjadinya bencana alam badai seroja,” kata Sandra kepada wartawan di Kupang, Jumat, (30/4).

Bantuan yang diberikan dalam bentuk sembako senilai Rp10 juta itu diberikan kepada pelaku UMKM di ibu kota Provinsi Nusa Tenggara Timur.

Bantuan itu diserahkan kepada Ketua Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) Kota Kupang, Riesta R Megasari dalam kegiatan peluncuran program semarak QRIS NTT yang diselenggarakan Bank Indonesia bersama Nobu Bank yang dihadiri Ketua DPRD NTT, Emi Nomleni dan Deputi kepala perwakilan BI NTT, Hery Catur Widobo.

Baca Juga:  BPOLBF Sebut Work From Labuan Bajo Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

“Kami berharap bantuan ini bisa membantu para pelaku UMKM untuk bisa kembali berusaka dalam mengembangkan usaha ekonominya secara baik,” kata Sandra Imelda Leo.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Sejarah Traveloka: Dari Mesin Pencari Tiket Pesawat Menjadi Raksasa Online Travel Agent
Menjadi Subagent AviaTour, Cara Mudah Raih Penghasilan Tambahan dari Dunia Travel
Aspire Luncurkan Program ‘Aspire for Startups’, Dukung Para Founder Startup di Asia
Jelajahi Dunia Bisnis Melalui ‘Startup Safari’ bersama Co-Founder & CEO HOLEO, Andre Husada
Cari Kemasan: Solusi Kemasan Murah dan Tanpa Minimum Order untuk UMKM Indonesia
Ryan Wibawa, Penyeduh Kopi Indonesia Raih Juara Ketiga di Kompetisi World Brewers Cup 2024
Plasgos Luncurkan Fitur Dekorasi Toko: Tingkatkan Branding dan Tampilan Toko Anda!
Punya Uang Rp 1 Miliar di Usia 20 Tahun, Timothy Ronald Ungkap Rahasianya
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 20:45 WIB

Bantah Pernyataan Kemenkes soal Alasan Pemecatan Ratusan Nakes non-ASN, Kadinkes Manggarai: Saya Tidak Menyampaikan Alasan Pemecatan

Senin, 29 April 2024 - 15:28 WIB

Isi Percakapan WhatsApp Romo Agustinus Iwanti dan Mama Sindi, Ngambek Dijawab Singkat saat Minta Makan Malam di Rumah

Senin, 29 April 2024 - 15:10 WIB

Klarifikasi Bapa Sindi, Curiga Lihat Mama Sindi Mengendap Masuk Kamar Romo Agustinus Iwanti

Senin, 29 April 2024 - 14:31 WIB

Romo Agustinus Iwanti Menangis dan Memohon Ampun kepada Bapa Sindi Usai Kepergok Tidur Bareng Mama Sindi

Senin, 29 April 2024 - 14:04 WIB

Klarifikasi Bapa Sindi: Syok dan Menangis Pergoki Romo Agustinus Iwanti dan Mama Sindi Tidur Bareng dalam Selimut!

Minggu, 28 April 2024 - 14:04 WIB

7 Fakta Kasus Romo Agustinus Iwanti, Berhubungan dekat hingga Diisukan Selingkuh dengan Mama Sindi

Jumat, 26 April 2024 - 21:30 WIB

Penjelasan Lengkap Beserta Kronologi Kejadian Pastor Paroki Kisol yang Diberitakan Bersama dengan Istri Orang dalam Kamar

Jumat, 26 April 2024 - 20:47 WIB

Berhubungan Baik sejak 2022, Pastor Paroki Kisol Anggap Suami dan Wanita yang Diberitakan Bersamanya sebagai Keluarga

Berita Terbaru