DPD Golkar: Situasi Sumba Timur Sudah Pulih

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPD Partai Golkar Nusa Tenggara Timur (NTT), Melkianus Laka Lena mengatakan, situasi di Sumba Timur pascapemberhentian Gidion Mbiliyora dari jabatan Ketua DPD Golkar Sumba Timur sudah diminimalisir dan dipulihkan.

“Selalu ada ekses dalam penegakan disiplin partai. Sudah diminimalisir dan dipulihkan. Sampai saat ini Plt Ketua dan Plt Sekretaris didampingi Sekretaris DPD Golkar NTT Inche Sayuna dan Ketua Wantim DPD NTT Felix Pullu sedang di Waingapu bertemu keluarga besar Golkar Sumba Timur,” kata Melkianus Laka Lena kepada Antara di Kupang, Minggu (13/1/2019).

Baca Juga:  Rangkuman Hasil 9 Survei Capres Terbaru: Prabowo-Gibran Diunggulkan, Ganjar Merapat, Anies Tertinggal

Dia mengemukakan hal itu berkaitan dengan upaya DPD Partai Golkar NTT untuk memulihkan situasi dan kondisi politik di Sumba Timur agar partai Golkar bisa menang di ujung timur Pulau Sumba dalam menghadapi Pemilu 2019 mendatang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Para kader dan simpatisan partai berlambang pohon beringin itu melakukan aksi pembakaran Alat Peraga Kampanye (APK) Ketua DPD Partai Golkar NTT di Waingapu, Sumba Timur, sebagai bentuk protes atas pemecatan Bupati Sumba Timur Gidion Mbilijora sebagai Ketua DPD II Partai Golkar Sumba Timur oleh DPD I Parati Golkar NTT.

Baca Juga:  Jadi Cawapres Prabowo, Gibran Dinilai Loncat Pagar dan Tak Jaga Etika, Peran Jokowi Ikut Disorot

Melkianus Laka Lena mengatakan, DPP Partai Golkar mendukung penuh penegakan disiplin oleh DPD Golkar NTT, sehingga semua sistem dan mesin Partai Golkar se-NTT solid terkonsolidasi memenangkan pileg dan pilpres 2019.

“Ketua dan hakim Mahkamah Partai sudah kami koordinasikan dan pelaksana tugas Ketua DPD II Golkar Sumba Timur tetap jalan seperti biasa sedang mekanisme Mahkamah Partai diatur tersendiri,” katanya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Pengamat Soroti Dampak Keputusan DPD Golkar NTT Tidak Buka Pendaftaran Calon Gubernur dan Wakil Gubernur
Anak Buah Melki Laka Lena Respon Soal DPD Golkar NTT Tak Terima Pendaftaran Cagub-Cawagub 2024
Tak Buka Pendaftaran Pilgub NTT 2024, Sebastian Salang Sebut Melki Laka Lena Abaikan Putusan Rakorpim Golkar
Kini Jadi Penjabat, Bey Machmudin Malah Tegaskan Tak Maju di Pilgub Jabar
Daftar di DPD Partai Demokrat, Paket OASE Membawa Harapan Baru untuk NTT
Politisi Partai Nasdem Inosensius Fredy Muy Siap Maju di Pilgub NTT 2024
Respons Mario Pranda soal Dirinya Jadi Bakal Calon Bayangan di Pilkada Mabar 2024
Bahas Sikap Politik Ganjar, Rocky Gerung Singgung Kekalahan di Pilpres
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Mei 2024 - 13:13 WIB

Penampakan Sandra Dewi saat Diperiksa Kejagung Terkait Korupsi Timah

Rabu, 15 Mei 2024 - 10:59 WIB

Mahasiswi Korban Pelecehan Seksual Manajer Hotel Jadi Tersangka UU ITE, Usai Unggah Status di Facebook

Rabu, 15 Mei 2024 - 08:24 WIB

Laporan Mahasiswi Korban Pelecehan Seksual Manajer Hotel di Lombok Utara Dihentikan, Malah Jadi Tersangka UU ITE

Selasa, 14 Mei 2024 - 09:55 WIB

PNS Gresik Yayik Susilawati Dilaporkan ke Bareskrim Polri Buntut Bubarkan Ibadah 

Senin, 13 Mei 2024 - 21:17 WIB

Ternyata Ada 2 Kasus Dugaan Korupsi di Telkom sedang Diusut KPK, Termasuk Investasi GoTo?

Senin, 13 Mei 2024 - 19:43 WIB

Penampakan Laboratorium Narkoba Rahasia di Bali, Bareskrim Polri Tangkap WNA Rusia dan Ukraina

Sabtu, 11 Mei 2024 - 16:08 WIB

2 Pengendara Motor Dikeroyok Diduga oleh Warga NTT di Bali, 1 Korban Luka Tusukan Parah

Jumat, 10 Mei 2024 - 20:58 WIB

Pemain Sinetron ‘Preman Pensiun’ Epy Kusnandar Ditangkap Polisi, Ini Kasusnya!

Berita Terbaru

Poster film Lord of the Rings: The Hunt for Gollum.

Music & Movie

Film Lord of the Rings: The Hunt for Gollum, Tayang Kapan?

Rabu, 15 Mei 2024 - 18:29 WIB