Rayakan HUT Pertama, Opinia Perdalam Algoritma Pancasila

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Media sosial Indonesia Opinia merayakan hari ulang tahun (HUT) pertama pada 15 Agustus 2022. Mengambil tema #AkudanOpinia, Opinia berbagi kebahagiaan melalui 365 giveaway, lomba penulisan kreatif, klaim popcash dua kali lipat, dan berbagai even lainnya.

Chief Executive Officer (CEO) Opinia Arip Musthopa mengatakan, Opinia yang diluncurkan 15 Agustus 2021, telah mempertemukan puluhan ribu Opinian (pengguna Opinia, red) dalam ekosistem media sosial yang lebih dari sekedar menyenangkan, saling menginspirasi.

Baca Juga:  Dekorasi Ramadan Termegah di Mall Alam Sutera dalam Spectrum of Ramadan

“Kami bersyukur, sekalipun masih sangat sederhana, jumlah Opinian terus bertambah, dan turut aktif mengoreksi Opinia,” kata Arip di Jakarta, Senin, 15 Agustus 2022.

Hal tersebut, kata Arip, menggambarkan besarnya harapan pengguna media sosial di Indonesia yang mencapai 191,4 juta orang pada Januari 2022, atas hadirnya platform media sosial karya anak bangsa yang kompetitif.

Perdalam Algoritma Pancasila

Opinia bercita-cita menghadirkan media sosial dengan algoritma berbasis Pancasila dan nilai-nilai luhur Indonesia.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

RUU Penyiaran: Karpet Merah untuk KPI, Kreativitas Konten Kreator Terancam
Kemenag Siapkan 1.378 Formasi CASN untuk IKN, Pendaftaran Dibuka Juni 2024
Polemik Biaya UKT Perguruan Tinggi Naik, Komisi X DPR Usul Pembentukan Panja
Apa Itu KRIS Pengganti BPJS Kesehatan?
Kemenkes: BPJS Kesehatan Kelas 3 Tak Perlu Khawatir Bayar Lebih Mahal, Iuran Tetap Rp35.000
Bangun Desa Wisata Tangguh dan Berkelanjutan, BPOLBF Selenggarakan Webinar Desa Wisata
Taman dan Natas Parapuar: Ruang Kreasi Baru di Labuan Bajo Flores
Ketua KPU RI dan DPR: Caleg Terpilih Mengundurkan Diri Jika Maju Pilkada Serentak 2024
Berita ini 42 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 13:03 WIB

RUU Penyiaran: Karpet Merah untuk KPI, Kreativitas Konten Kreator Terancam

Jumat, 17 Mei 2024 - 08:29 WIB

Polemik Biaya UKT Perguruan Tinggi Naik, Komisi X DPR Usul Pembentukan Panja

Kamis, 16 Mei 2024 - 20:01 WIB

Apa Itu KRIS Pengganti BPJS Kesehatan?

Kamis, 16 Mei 2024 - 14:32 WIB

Kemenkes: BPJS Kesehatan Kelas 3 Tak Perlu Khawatir Bayar Lebih Mahal, Iuran Tetap Rp35.000

Kamis, 16 Mei 2024 - 09:34 WIB

Bangun Desa Wisata Tangguh dan Berkelanjutan, BPOLBF Selenggarakan Webinar Desa Wisata

Kamis, 16 Mei 2024 - 09:20 WIB

Taman dan Natas Parapuar: Ruang Kreasi Baru di Labuan Bajo Flores

Kamis, 16 Mei 2024 - 09:01 WIB

Ketua KPU RI dan DPR: Caleg Terpilih Mengundurkan Diri Jika Maju Pilkada Serentak 2024

Kamis, 16 Mei 2024 - 08:35 WIB

Kerap Naik Private Jet, Dugem dan Main Wanita, Ketua KPU Hasyim Asy’ari Buka Suara

Berita Terbaru

Mantan gubernur DKI Jakarta Basuki T Purnama alias Ahok saat diperkenalkan Megawati sebagai kader PDIP. Foto: gesuri.id

Politik

Selain di DKI, PDIP Juga Siapkan Ahok di Pilgub Sumut 2024

Jumat, 17 Mei 2024 - 13:08 WIB