Dugaan Motif Pembunuhan Brigadir J oleh Sambo, dari Penyimpan Rahasia Zina hingga Bisnis Gelap

Kamis, 8 Desember 2022 - 10:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasus pembunuhan yang dilakukan oleh mantan Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo terhadap Brigadir Yoshua Hutabarat atau Brigadir J di Kompleks Polri Duren Tiga, Jakarta Selatan pada 8 Juli lalu terus menyedot perhatian publik.

Pasalnya, setelah Ferdy Sambo ditetapkan sebagai tersangka oleh Polri pada 9 Agustus lalu, sejumlah fakta baru mulai terkuak di hadapan publik.

Pada Kamis (11/8) misalnya, pengacara keluarga Brigadir J bernama Kamaruddin Simanjuntak mengungkapkan sejumlah dugaan motif di balik aksi Ferdy Sambo nekat menghabisi nyawa kliennya itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kamaruddin menjelaskan, pembunuhan terhadap Brigadir J ialah diduga karena kliennya itu menyimpan sejumlah rahasia penting yang dimiliki oleh Ferdy Sambo.

Baca Juga:  Harga PCR Masih Tinggi, Ketua DPR Minta Polisi dan Dinkes Tindak tegas

Selama ini, demikian Kamaruddin, diduga bahwa Brigadir J mengetahui sejumlah praktik gelap yang dilakukan oleh Ferdy Sambo seperti di antaranya ialah terkait aksi perselingkuhannya dengan wanita lain.

Rahasia perselingkuhan ini dibocorkan oleh Brigadir J kepada Putri Candrawathi, istri Ferdy Sambo. Karena itu ia marah, lalu memutuskan untuk merancang skenario dan kemudian melakukan aksi pembunuhan terhadap Brigadir J.

“Jadi almarhum ini mengetahui rahasia si pelaku dan membuka rahasia itu,” kata Kamaruddin kepada wartawan, Kamis (11/8).

Tidak hanya terkait isu perselingkuhan tersebut, Brigadir J bahkan mengetahui sejumlah rahasia besar lainnya dari Ferdy Sambo, yaitu soal bisnis gelap seperti sabu-sabu dan perjudian.

Baca Juga:  Viktor Laiskodat Minta Kejaksaan Kawal Dana Bencana Covid-19 di NTT

Kamaruddin menyebutkan, sejumlah rahasia tersebut berani dibongkar oleh Brigadir J kepada Putri Candarawathi karena ia sudah dipercaya dan dianggap sebagai bagian dari keluarga.

“Dugaan perzinaan dan atau yang berkaitan dengan wanitalah begitu … yang kedua itu terkait bisnis haram atau bisnis gelap,” ungkap Kammarudin.

“Ada tata kelola sabu-sabu, miras, judi dan sebagainya. Memang ada informasi itu ke saya. Tapi informasi itu dari sumber lain yang saya dapat,” lanjut dia.

Sebut Ada Pelecehan

Sebelumnya, beredar isu di publik bahwa kematian Brigadir J tersebut ialah karena almarhum telah melakukan tindakan pelecehan seksual terhadap Putri Candrawathi.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Kerap Naik Private Jet, Dugem dan Main Wanita, Ketua KPU Hasyim Asy’ari Buka Suara
Mendagri Minta Kepala Daerah Segera Salurkan Anggaran Pilkada Serentak 2024
Jurnalis Memiliki Tugas Melakukan Investigasi, Harus Kita Protes, Kata Mahfud MD
Muncul Percikan Api, Pesawat Garuda Indonesia Kloter 5 Embarkasi Makassar Lakukan RTB ke Bandara Asal
Pemerintah Ungkap Kriteria Rumah Sakit yang akan Terapkan KRIS Pengganti BPJS Kesehatan
DPR RI Dukung Penerapan KRIS JKN, Hapus Kelas BPJS Kesehatan 1, 2, dan 3
Dewan Pers Tolak RUU Penyiaran: Ancaman Serius bagi Kemerdekaan Pers dan Masa Depan Jurnalisme di Indonesia
Melki Laka Lena Dorong Solusi untuk RS Swasta yang Kesulitan Penuhi Parameter KRIS
Berita ini 61 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 14 Mei 2024 - 16:47 WIB

Download Lagu Eno Viola Bakasiak Mato Mamandang MP4

Senin, 13 Mei 2024 - 16:31 WIB

Kode Redeem FF Terbaru Hari Ini 13 Mei 2024 Dapatkan SG2 OPM Permanen Aktif 1 Menit yang Lalu

Jumat, 10 Mei 2024 - 22:26 WIB

Buruan Klaim! 12 Kode Redeem Ojol The Game Terbaru Hari Ini 11 Mei 2024

Jumat, 10 Mei 2024 - 18:44 WIB

Mau Baterai Tahan Lama, Begini Cara Cas HP yang Benar

Jumat, 10 Mei 2024 - 13:38 WIB

Lindungi Privasi Anda di WhatsApp dengan 4 Cara Berikut Ini!

Kamis, 9 Mei 2024 - 12:38 WIB

Contoh Soal Tes Wawancara PPK dan PPS Pilkada 2024 Serta Link PDF

Rabu, 8 Mei 2024 - 18:44 WIB

Download Rege FF APK 2024 Auto Headshot Versi Terbaru Anti Banned

Rabu, 8 Mei 2024 - 18:28 WIB

Download WA GB WhatsApp GB Pro v18.00 Update Terbaru Mei 2024

Berita Terbaru