Pasutri Indonesia Diduga Pelaku Bom Bunuh Diri di Katedral Jolo Filipina

Rabu, 2 Januari 2019 - 20:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Dalam Negeri Filipina Eduardo Ano mengatakan pelaku pengeboman bunuh diri di gereja Katolik di Pulau Jolo adalah pasangan suami-istri asal Indonesia, dengan bantuan dari kelompok ISIS.

Mengutip informasi yang didapat dari saksi mata dan sumber-sumber yang tidak diungkapkan, Menteri Ano, Jumat (1/2/2019) mengatakan bahwa dia yakin bahwa seorang pria Indonesia dan istrinya berada di balik serangan Minggu di pulau Jolo yang mayoritas penduduknya Muslim,.

Baca Juga:  Melonjak, Kasus DBD di NTT Capai 347 Orang, Kabupaten Mabar Tertinggi

Serangan itu menewaskan 22 orang serta melukai lebih dari 100 orang lainnya termasuk warga sipil dan tentara.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kelompok IS mengaku bertanggung jawab atas kejadian yang disebut sebagai bom bunuh diri. Serangan semacam itu hampir tidak pernah terdengar di Filipina.

Baca Juga:  Viral Larang Ibadah Natal di Bogor, Cak Imin: Tidak Boleh Ada Pelarangan!

“Mereka orang Indonesia,” kata Ano, mantan kepala militer kepada CNN Filipina.

Pernyataan Ano merupakan yang paling akhir disampaikan mengenai penyelidikan yang penuh ketidakkonsistenan dan kadang aling bertentangan antara pihak berwenang dan menurut penyelidik yang diwawancara di televisi.

Pihak keamanan sebelumnya mengatakan kedua bom tersebut diledakkan dengan kendali jarak jauh, namun pada Selasa berubah setelah Presiden Rodrigo Duterte mengatakan kemungkinan itu adalah bom bunuh diri, suatu pandangan yang disetuji oleh menteri pertahanannya.

Baca Juga:  Politikus PAN Protes Restoran Minang di Jakut Sediakan Menu Babi

Menteri Pertahanan Delfin Lorenzana pada Jumat mengatakan pemeriksaan tas di pintu masuk gereja membuat sulit untuk meletakkan bom di sana, sehingga peralatan yang dilekatkan di tubuh lebih memungkinkan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Berita Terkait

Kemenkes Buka Layanan Vaksin Covid-19 di Posko Mudik Liburan Nataru 2023/2024
Gaji Naik, Ini Syarat Daftar Jadi Anggota KPPS Pemilu 2024
KPU Rekrut 5,7 Juta Anggota KPPS, Simak Jadwal dan Tahapan Pendaftaran
Kasus Covid-19 Naik, Kemenhub: Belum Ada Aturan Syarat Perjalanan Masa Liburan Nataru!
Mahasiswa Unand Padang Terciduk 3 Kali Berbuat Asusila di Masjid, Pelakunya Hafiz Quran 30 Juz
Duh, 2 Mahasiswa di Universitas Andalas Kepergok Berbuat Asusila di Masjid
Soal Hasil Survei Terbaru Litbang Kompas, Timnas AMIN: Jelas Rekam Jejak dan Prestasinya!
Ajak Wisatawan Libur Akhir Tahun di Labuan Bajo, Bupati Mabar Ingatkan Penipuan Agen Travel
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 11 Desember 2023 - 18:05 WIB

4 ATM Isi Duit Puluhan Juta Dibobol, Majikan: Hati-hati Maling Berkedok ART

Senin, 11 Desember 2023 - 10:23 WIB

Polres Belu Tangkap 8 Warga Bangladesh, Kantongi KTP di 3 Kabupaten di NTT

Minggu, 10 Desember 2023 - 14:09 WIB

RS Polri Cek Kejiwaan Panca Darmansyah, Ayah Pembunuh 4 Anak di Jagakarsa

Sabtu, 9 Desember 2023 - 19:37 WIB

Mahfud MD Ungkap Dalang di Balik Banjirnya Pengungsi Rohingya ke Indonesia

Sabtu, 9 Desember 2023 - 09:16 WIB

Polda Jambi Buru Pasutri Pelaku Penipuan Investasi DO Kelapa Sawit Rp5 Miliar

Kamis, 7 Desember 2023 - 20:42 WIB

Polres Jaksel Periksa 5 Saksi Kasus Pembunuhan 4 Anak di Jagakarsa

Kamis, 7 Desember 2023 - 17:49 WIB

Ayah Pelaku Pembunuhan 4 Anak di Jagakarsa Jarang Bergaul Sama Tetangga

Kamis, 7 Desember 2023 - 15:25 WIB

4 Anak Usia 1-6 Tahun di Jagakaras Tewas Dibunuh Ayah Kandung, Bermula dari Bau Busuk

Berita Terbaru

Fujianti Utami (Foto : Instagram/fuji_an)

Entertainment

Fuji Ditegur Penggemar di Luar Negeri karena Sombong

Senin, 11 Des 2023 - 20:45 WIB