Rekonstruksi Kasus Astri-Lael, Anggota Polwan Polda NTT Adu Mulut dengan Warga

Selasa, 17 Oktober 2023 - 19:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seorang anggota Polwan dari Polda NTT adu terlibat mulut dengan seorang warga Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT), saat rekonstruksi kasus pembunuhan Astri Manafe dan anaknya, Lael Maccabee di Kupang, Selasa (22/12).

Anggota polwan itu tampak marah ketika salah seorang perempuan merekam salah satu adegan rekonstruksi. Polwan tersebut mengaku warga dilarang untuk merekam adegan.

Baca Juga:  Heboh, Pelajar SMP Mesum di Bali, 1 Perempuan Digilir 4 Pria Bawah Umur

“Kaka, kasi turun HP sekarang. Kasi turun!,” kata anggota polwan itu dalam sebuah video yang beredar Selasa (21/12).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jangan banting HP! Jangan Banting!,” jawab perempuan yang merekam.

“Iya, saya tidak banting! Kan saya omong kau tidak dengar to!,” seru polwan tersebut dengan dialek Kupang, sembari menunjuk perempuan perekam.

Baca Juga:  Terbukti Korupsi! Mantan Bupati di NTT Ini Divonis 6 Tahun Penjara

Meski warga itu sedikit berdalih, namun anggota polwan tersebut tetap melarangnya. Ia meminta warga tersebut untuk menonton
tanpa harus merekam adegan rekonstruksi.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Tajukflores.com. Mari bergabung di Channel Telegram "Tajukflores.com", caranya klik link https://t.me/tajukflores, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca juga berita kami di:

Berita Terkait

Ribuan Pelaku Judi Online Ditangkap Polisi Sepanjang 2023-2024, Mayoritas Berasal dari Kalangan MBR
Bapa Sindi Didorong Proses Hukum Kasus Perselingkuhan Istri dengan Romo Agustinus Iwanti
Setelah Mobil Mewah, Kini Kejagung Siap Telusuri Aset Paling Mewah Harvey Moeis dan Sandra Dewi
Kejagung Ungkap Peran Penting dari 5 Tersangka Baru Kasus Korupsi Suami Sandra Dewi
Hardjuno Wiwoho: UU Perampasan Aset dan BLBI Jadi PR Prabowo-Gibran!
Server Judi Online Ada di Luar Negeri, Satgas Pemberantasan Gandeng Interpol
Satu Per Satu Harta Kekayaan Harvey Moeis dan Sandra Dewi Disita Kejagung, Kali Ini 3 Mobil Mewah
KPK Upayakan Langkah Hukum ke Pengadilan untuk Miskinkan Rafael Alun
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 19:39 WIB

2 Link Live Streaming Indonesia vs Irak U23 Malam Ini, Nonton Gratis Siaran Langsung di RCTI

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:58 WIB

Live RCTI Gratis! Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U23 vs Irak di Channel TV Vision Plus

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:48 WIB

Shin Tae-yong Harus Lakukan Ini Agar Menang Lawan Irak

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:05 WIB

Lokasi Nobar Terdekat Hari Ini Indonesia U23 vs Irak U23 di Surabaya, Bandung, Jakarta, Jogja, Bogor dan Jember

Kamis, 2 Mei 2024 - 12:58 WIB

Jelang Lawan Indonesia, Pelatih Irak Takut?

Rabu, 1 Mei 2024 - 09:23 WIB

Jadwal Pertandingan Indonesia Vs Irak Rebut Peringkat 3 Piala Asia U-23 2024

Rabu, 1 Mei 2024 - 01:19 WIB

Gratis Siaran Langsung Liga Champions Bayern Munchen vs Real Madrid Malam Ini, Cek 2 Link Live Streamin SCTV di Sini

Selasa, 30 April 2024 - 23:12 WIB

Live Streaming SCTV Bayern Munchen vs Real Madrid, Cek Channel TV Siaran Langsung Liga Champions di Sini

Berita Terbaru

Nikita Mirzani . Foto kolase Tajukflores.com

Infotainment

Dipukul Mantan Pacar, Nikita Mirzani: Jadi Pelajaran Saja

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:18 WIB

Pelatih Timnas Indonesia asal Korea Selatan, Shin Tae-yong saat laga Indonesia Vs Australia dalam Lanjutan Pertandingan Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar. Foto: PSSI

Sport

Shin Tae-yong Harus Lakukan Ini Agar Menang Lawan Irak

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:48 WIB